Andrew Darwis Mengaku Tak Kenal Titi yang Mempolisikannya

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Pendiri Kaskus, Andrew Darwis, dilaporkan oleh Titi terkait persoalan jual-beli gedung. Andrew dinyatakan pengacaranya tak kenal Titi yang mempolisikannya itu. AndrewDarwis Kaskus

terkait persoalan jual-beli gedung di Jakarta Selatan, persisnya soal kasus pemalsuan dokumen. Kuasa hukum Andrew yakni Abraham Srijaja menyebut kliennya tidak mengenal Titi.

"Perlu kami jelaskan adalah saudara Andrew Darwis tidak mengenal saudari Titi, tidak pernah berhubungan dengan cara apapun, tidak pernah berkomunikasi dengan cara apapun, tidak pernah melakukan hubungan dengan cara apapun, tidak pernah ada pinjam meminjam dengan pihak manapun termasuk dengan saudari Titi," ujar Abraham Srijaja dalam konferensi pers di Bakoel Coffee, Jl Cikini, Jakarta Pusat, Jumat .

"Klien kami baru mengenal saudara David Wira sejak pertengahan tahun 2018. Serangkaian jual beli yang dilaksanakan itu adalah antara klien dengan Susanto, itu adalah jual beli tanah," kata Abraham.Selain itu, jual beli tanah ini juga disebut telah sesuai dengan ketentuan dan dilakukan pengecekan oleh Pejabat Pembuat Akta Tanah . Sehingga menurutnya, tidak ada permasalahan dalam jual beli tersebut.

"Sudah benar melalui ketentuannya karena telah dilakukan oleh checking PPAT, dengan hasil bersih clean and clear. Artinya tidak ada permasalahan apapun dan dapat dilakukan jual beli. Telah membayar pajak-pajak jual beli," tuturnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pendiri Kaskus Andrew Darwis Polisikan Balik Titi dan Jack LapianPendiri komunitas daring Kaskus, Andrew Darwis dilaporkan oleh Titi terkait persoalan jual-beli gedung. Kini, Andrew kembali melaporkan balik Titi ke polisi. AndrewDarwis Kaskus Gak kelar2 perasaan dagumen
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Chatting WA Jadi Senjata Pelapor Polisikan Andrew Darwis soal PemalsuanPihak pelapor Andrew mengklaim mempunyai bukti-bukti kuat untuk penyidikan lebih lanjut perkara tersebut. Salah satunya bukti percakapan di WA. Muka nya kaya pake efek anjir alvvviap Benang kusut Itu cewek apa cowok
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Dilaporkan Balik Andrew Darwis, Begini Tanggapan Jack LapianJack menanggapi santai laporan balik itu. Jack meminta Andrew menanggapi laporan kliennya terlebih dahulu.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Dipolisikan, Andrew Darwis 'Mimin' Kaskus Ngaku Sulit Makan-TidurPendiri Kaskus, Andrew Darwis, dilaporkan oleh Titi Sumawijaya Empel terkait kasus dugaan pemalsuan dokumen. Dia mengaku bisnisnya rugi hingga sulit tidur. Rasain, suruh siapa gamau inovatif. Pdhal klo dlu fjb kaskus dikembangin semisal kya BL/tokped, forum psti msh rame kya dlu Ternyata kisahmu belum sampai pd pendirian kaskus mas. Semoga ini jadi kisah baru yg bisa menginspirasi di film selanjutnya
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Dipolisikan, Andrew Darwis 'Mimin' Kaskus Ngaku Sulit Makan-TidurPendiri Kaskus, Andrew Darwis, dilaporkan oleh Titi Sumawijaya Empel terkait kasus dugaan pemalsuan dokumen. Dia mengaku bisnisnya rugi hingga sulit tidur. Rasain, suruh siapa gamau inovatif. Pdhal klo dlu fjb kaskus dikembangin semisal kya BL/tokped, forum psti msh rame kya dlu Ternyata kisahmu belum sampai pd pendirian kaskus mas. Semoga ini jadi kisah baru yg bisa menginspirasi di film selanjutnya
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Pendiri Kaskus mengaku alami kerugian pascadilaporkan ke polisiPendiri Kaskus, Andrew Darwis mengaku mengalami kerugian pascadilaporkan ke Polda Metro Jaya oleh Titi Sumawijaya Empel ​​​atas tuduhan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »