Akademisi USK Usul Pilkada Aceh 2024 Digelar Tak Langsung

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Akademisi FISIP Universitas Syiah Kuala (USK) Dr effendi Hasan mengusulkan agar Pilkada Aceh 2024 digelar tak langsung. Ini alasannya.

Senin, 09 Okt 2023 21:30 WIBAkademisi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Syiah Kuala Dr Effendi Hasan mengusulkan Pilkada Aceh 2024 digelar secara tidak langsung. Dia menilai Pilkada langsung menghabiskan banyak biaya dan tidak melahirkan pemimpin yang berintegritas.

Effendi mengatakan, berdasarkan kajian akademik yang dilakukan selama ini dirinya melihat Pilkada secara langsung tidak hanya bermasalah di anggaran. Dosen Ilmu Politik itu juga melihat adanya berbagai persoalan lain yang muncul."Jadi kalau dalam pandangan saya, ini mengingat Aceh punya kewenangan khusus dan melihat berbagai persoalan terkait dengan pemilihan langsung selama ini bahwa demokrasi kita ini terlalu banyak menghabiskan biaya," kata Effendi dalam RDPU, Senin .

Dia mencontohkan, sejak Pilkada 2006 sudah banyak kepala daerah yang tersandung kasus korupsi. Efendi kemudian menyinggung kewenangan khusus yang dimiliki Tanah Rencong.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Akademisi Soroti Nominee Agreement pada Sektor Pertambangan: Itu Penyelundupan HukumTemuan Ilmiah itu dikemas dalam sebuah buku berjudul Nominee Agreement Dalam Usaha Pertambangan Minerba.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Akademisi: Film berkembang jadi bukti masyarakat toleran sejak duluAkademisi Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia (FIB UI) Hendra Kaprisma mengatakan film di Indonesia bisa berkembang hingga kini ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Akademisi Unand ciptakan sensor pendeteksi kematangan buah sawitDirektur Kerja Sama dan Hilirisasi Riset Universitas Andalas (Unand) Sumatera Barat Dr Eng Muhammad Makky menciptakan/mengembangkan inovasi berupa sensor ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

[TOP 3 NEWS] Vonis Enembe Ditunda, Rocky Gerung di Sidang Haris-Fatia, Kecelakaan Pesawat NdugaAkademisi Rocky Gerung hadir sebagai saksi ahli dalam sidang Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Hakim PN Medan periksa kurir 135 kg ganja asal Aceh secara virtualMajelis Hakim Pengadilan Negeri Medan, Sumatera Utara, Senin, memeriksa tiga terdakwa Supriadi, Wildan alias Wily dan Arwanda Anggara, yang dituntut secara ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Debit Air Sungai Pirak Terus Meningkat, Banjir Rendam Permukiman Warga di Aceh UtaraPuluhan rumah warga di Desa Hagu, Kecamatan Matangkuli, kembali terendam.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »