Airlangga Instruksikan Yellow Clinic Bantu Masyarakat Kota Semarang Dari Penyakit Dampak Banjir

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dwi mengatakan, Kota Semarang menjadi perhatian khusus bagi Ketua Umum Partai Golkar itu karena jumlah penduduk yang banyak, sehingga perlu memastikan kondisi kesehatan masyarakat.

BANJIR yang melanda Kota Semarang akibat luapan sungai Babon membuat masyarakat mengalami sejumlah penyakit. Sebagai upaya mengatasi hal tersebut, Yellow Clinic melakukan pemeriksaan dan pengobatan gratis serta pemberian obat pada masyarakat terdampak.

Yellow Clinic sebagai yayasan yang fokus menangani masalah kesehatan masyarakat langsung merespon cepat. Dwi memerintahkan kepada Yellow Clinic Kota Semarang untuk langsung turun tangan mencari daerah yang terkena banjir. Dia mengatakan, hingga saat ini terdapat tiga lokasi yang telah ditinjau secara langsung oleh tim Yellow Clinic untuk melakukan pengobatan gratis.Tiga tempat tersebut di antaranya Kelurahan Rowosari Kecamatan Tembalang Kota Semarang. Lokasi kedua yaitu Kelurahan Genuksari dan Gebangsari, Kecamatan Genuk, Kota Semarang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Peduli Lahan Kritis Kota Semarang, 1.400 Mahasiswa Soegijapranata Catholic University Tanam PohonPeduli Lahan Kritis Kota Semarang, 1.400 Mahasiswa Soegijapranata Catholic University Tanam Pohon penanamanpohon
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Kabar Penculikan Anak Marak, Wali Kota Semarang: Kepedulian Orang Tua Sangat Penting |Republika OnlineUmumnya anak kecil masih gampang diiming-imingi sesuatu yang menarik baginya.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Muncul Kasus Penculikan Anak, Disdik Kota Semarang Tak Tinggal DiamMuncul kasus penculikan anak di Kota Semarang. Disdik menindaklanjutinya dengan surat imabauan, simak! Maraknya Isu Penculikan Anak, Kombes Iqbal: Tidak Perlu Panik, Tetapi kasuspenculikan kotasemarang
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

PAD Tak Sebanding dengan APBD, Wali Kota Semarang: Idealnya Bisa 50% atau LebihPendapatan Asli Daerah atau PAD Kota Semarang tahun 2022 dianggap kurang optimal karena tidak mampu memberikan kontribusi lebih dalam APBD.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Ketika Wali Kota Semarang Tegur OPD yang Tak Serius Garap Potensi PADSejumlah organisasi perangkat daerah (OPD) di Kota Semarang, Jawa Tengah, tidak mencapai target pendapatan asli daerah (PAD) pada tahun 2022.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Bersama KPK, Wali Kota Semarang Berikan Pengarahan Optimalisasi Pendapatan Asli Daerah!Lemahnya perangkat daerah dalam membuka peluang untuk mendapatkan hasil, membuat Wali Kota Semarang mengundang KPK.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »