Adian: Gugat Saja UU KPK ke MK

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

PopulerB1 2: Adian: Gugat Saja UU KPK ke MK

Jakarta, Beritasatu.com - Politisi PDI Perjuangan Adian Napitupulu mengatakan uji materi Undang-Undang tentang Komisi Pemberantasan Korupsi hasil revisi ke Mahkamah Konstitusi merupakan langkah terbaik di tengah pro dan kontra masyarakat. Menurut Adian, pihak yang keberatan dengan UU KPK hasil revisi mempunyai ruang konstitusional untuk berargumentasi di MK.

"Kalau mau menggugat, maka gugat saja ke MK, katanya banyak orang pintar, silakan berargumentasi di MK, kita ikuti aturan main," ujar Adian dalam diskusi publik bertajuk"KPK Mau Dibawa ke Mana, Perlukah Presiden Mengeluarkan Perppu UU KPK" di Universitas 17 Agustus 1945, Jakarta, Jumat .Menurut Adian, tidak ada kondisi kegentingan memaksa yang mendorong Presiden Jokowi menerbitkan Perppu KPK.

"Perppu itu berlakunya juga sebulan untuk mendapatkan persetujuan DPR atau tidak. Sementara DPR kecenderungan tolak Perppu. Lalu setelah itu, demo lagi atau bagaimana?" tandas dia. Adian mengatakan revisi UU KPK dilakukan untuk memperbaiki KPK yang secara internal memiliki banyak masalah. Dia mencontohkan salah satu masalahnya adalah penyadapan di mana

"Berapa banyak yang disadap, kemudian berapa yang tersangka dan terpidana. CIA saja punya batas waktu membuka data. Penyadapan KPK ini kan ada anggarannya, maka harus dipertanggungjawabkan," pungkas dia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Adian: Orang Pintar Gugat ke MK, Bukan DemoKPK selama 17 tahun tidak pernah memberikan daftar orang-orang yang pernah disadap. Si Adian demo artinya Si Adian itu goblok, oon, tolol, bodoh, Si Adian dulu demon mulu kan. Kalau ngomong ya jangan seenak udel ya, ngomong pake otak dan pake hati. Terimakasih. Sontoloyolah. 😂😂😂 Jangan bicara Hukum sama manusia ! Karena semua hukum sudah ada DI kitab suci.Kita sebagai pengikut Rosululloh ingin menjalankan semua isi kitab suci dengan beliau sebagai imam dalam menjalankan ibadah kepada-Nya.Sehingga menjadi Makmum selalu mengikuti setiap pergerakan Imamnya. Katanya mantan aktivis,pernah bikin kricuhan tahun 92 kok pura pura lupa dan sengaja mempersalahkan masa lalu.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Adian Napitupulu: MK mekanisme terbaik uji UU KPKPolitikus PDI Perjuangan Adian Napitupulu mengatakan Mahkamah Konstitusi merupakan mekanisme terbaik yang dapat ditempuh untuk menguji Undang-Undang ... PerppuKPK tertinggal masifnya berita Penyerangan terhadap Menkopolhukam Wiranto di Pandeglang provinsi Banten.. juncto antisipasi Teror terhadap pejabat negara... KPI_Pusat KPK_RI
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Arteria Dahlan Persilahkan Gugat UU KPK ke MKArteria melihat lebih baik mengajukan uji materi ke MK daripada kisruh membicarakan wacana Perppu KPK, apalagi ditunjukkan dengan aksi turun ke jalan atau demonstrasi. Sudah ada jalurnya...tinggal di tempuh... Jk mmg revisi UU KPK itu adlh hasil rembukan dgn 'masyarakat'. Sy penasaran dgn 'masyarakat' yg dimaksud. Kalau MK bisa adil oke lah... Kalau tidak ya...percuma... Sura Mahasiswa lebih Murni ketimbang Kalian.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Judul Berita Adian BerubahSemua pihak yang ingin mengutip berita Adian dimjnta menggunakan link yang ada. Nahloh ini kata kata siapa? Loo kan biang nya demo 98 kan. Noh janazah di ramayana ciledug saksinya.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Arteria Dahlan: Kita Ditertawai Orang Luar karena Polemik Revisi UU KPKArteria Dahlan menyebut bahwa polemik RUU KPK membuat Indonesia menjadi tertawaan orang di luar negeri. Kita? Lu aja kali..... Perasaan situ deh yg jadi tertawaan Aku kalo inget Prof emil Jd inget Buya Syafi'i
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

3 Pernyataan Arteria Dahlan yang Dibantah dan Diklarifikasi Langsung oleh KPK, Apa Saja? - Tribun WowKPK angkat bicara mengenai pernyataan yang disampaikan oleh Anggota DPR dari Fraksi PDI Perjuangan (PDIP) Arteria Dahlan.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »