Ada Sejak 1864, Ini Jalur Pertama Kereta Api yang Dibuat di Indonesia

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 51%

Transportasi Berita

Mudik,Sejarah,Kereta Api

Kereta api di Indonesia sudah ada sejak zaman pemerintahan Belanda. Jalur ke kota mana yang pertama kali dibuat?

Kereta api menjadi salah satu moda transportasi yang digunakan masyarakat Indonesia untuk mudik lebaran. Per Sabtu, 6 April 2024, lebih dari 47.000 penumpang berangkat dari Jakarta untuk mudik ke kampung halaman masing-masing.

Dikutip dari laman resmi Kementerian Perhubungan , Indonesia adalah negara kedua di Asia yang mempunyai jaringan kereta api tertua. India menjadi negara pertama dan menyusul setelah Indonesia ada Cina dan Jepang. Setelah itu, pembangunan jalur kereta api terus berkembang. Pada 8 April 1875, jalur kereta api negara dibangun melalui Staatssporwegen dengan rute pertama meliputi Surabaya-Pasuruan-Malang.

Kala itu perkeretaapian di Indonesia berubah nama menjadi Rikuyu Sokyuku . Selama penguasaan Jepang, operasional kereta api hanya diutamakan untuk kepentingan perang.

Mudik Sejarah Kereta Api Rel Kereta Ignasius Jonan

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tetangga Kaya RI Bikin Kereta Cepat ke IKN, Jalurnya Masih Misterius!Pemerintah Indonesia belum ada pembicaraan dengan Brunei, jalur kereta ini pun masih 'misterius'.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

KAI Operasikan KA Gaya Baru Malam Selatan Generasi Baru Mulai BesokPT Kereta Api Indonesia (Persero) mengoperasikan kereta ekonomi Gaya Baru Malam Selatan generasi baru mulai besok.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Cara Beli Flash Sale Tiket Kereta Eksekutif untuk Lebaran, Termasuk PilihannyaPT Kereta Api Indonesia (Persero) menyediakan lebih dari 38.000 tiket kereta api dengan potongan harga khusus.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Kasatlantas Pastikan Jalur Mudik Banyumas Siap Digunakan pada Lebaran 2024, Beberapa Lokasi Diprediksi MacetBanyumas memiliki tiga jalur mudik utama yang menghubungkan antara jalur pantura dengan jalur selatan, jalur tengah, dan jalur selatan.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Pasca Girder Ambruk, Petak Jalur Gunung Megang-Penanggiran Muara Enim Sudah Bisa Dilewati Kereta ApiBerita Pasca Girder Ambruk, Petak Jalur Gunung Megang-Penanggiran Muara Enim Sudah Bisa Dilewati Kereta Api terbaru hari ini 2024-03-10 22:48:39 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Jalur Kereta Api Semarang Sudah Bisa Dilintasi,Tapi Kecepatan TerbatasKA pertama yang melintas setelah dibukanya kembali jalur yang tergenang banjir tersebut yakni KA Joglosemarkerto relasi Semarang-Solo. Upaya bertahap dilakukan untuk segera mengembalikan arus perjalanan KA di Pantura Jawa Tengah itu menjadi normal.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »