Ada Masalah Terkait Target Tes PCR Massal, Ganjar: Kalau Tetap Seperti ini, Nanti Ndak Selesai-Selesai

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gubernur Ganjar Pranowo berusaha mencari jalan keluar untuk mengebut tes PCR massal di Jateng. GanjarPranowo

jpnn.com, SEMARANG - Upaya pemerintah Jawa Tengah untuk memutus mata rantai penyebaran COVID-19 dengan mengebut tes PCR massal terkendala. Sejumlah laboratorium PCR yang ada di Jateng mengeluhkan ketersediaan barang habis pakai. Persoalan-persoalan itu dibahas serius oleh Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo saat rapat percepatan penanganan COVID-19 di gedung A lantai 2 kompleks Pemprov Jateng, Senin .

Kebanyakan mengeluhkan barang habis pakai, seperti reagen dan sebagainya yang ternyata belum tercover penuh. Ini butuh dicover, kalau tidak, mereka akan lambat kerjanya," kata Ganjar usai memimpin rapat. Akan tetapi, pemerintah lanjut Ganjar cukup kesulitan memenuhi kebutuhan itu. Maka, dia membuka ruang adanya kerja sama dengan laboratorium swasta guna percepatan proses pengetesan massal.Baca Juga: "Kalau memang lab pemerintah tidak mampu, ya ajak swasta saja.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ada Ijazah Ditahan Sekolah, Ganjar Perintahkan Dinas MengeceknyaGubernur Jateng Ganjar Pranowo memerintahkan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Jateng melakukan pengecekan ijazah yang ditahan...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Jadwal Lionel Messi di Barcelona 2020-2021: Dimulai Senin Ini dengan Tes PCRLionel Messi dijadwakan menjalani tes PCR pada Senin, 7 September 2020, sebelum bisa mengikuti latihan pramusim Barcelona menyongsong liga 2020-2021.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Berburu Joko Tjandra, Berujung Tes Swab PCR – Bebas Akses
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Ilmuwan Ungkap Tes PCR Bisa Hasilkan Positif COVID-19 PalsuSebuah studi terbaru yang dilakukan ilmuwan Inggris menemukan, tes PCR justru mengungkapkan ada hasil positif palsu.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Anies Dinilai Gagal Paham Soal Tes PCRGilbert menyayangkan klaim Anies yang menyebut sudah melaksanakan tes PCR empat kali lipat di atas standar WHO. Sebab, tes PCR bukan untuk mencegah melainkan mendeteksi. Ya kunci Tanggulangi salah satunya dgn testing yg masif. Bukannya diapresiasi malah disalahkan. Oh Media Indonesia 😩
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Jelang Liga 1 Dilanjutkan, Barito Putera Jalani Serangkaian Tes Kesehatan, Termasuk PCR - Tribunnews.comJelang Liga 1 2020 dilanjutkan, persiapan yang dilakukan Barito Putera ialah melakukan test PCR untuk seluruh anggota tim.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »