Ace Tepis Anggapan Airlangga Gagal Pimpin Partai Golkar

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Airlangga yang memimpin hanya 1,5 tahun berhasil mempertahankan posisi Golkar.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua DPP Partai Golkar Ace Hasan Syadzily menepis anggapan bahwa Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartanto dianggap telah gagal memimpin partai berlambang Pohon Beringin tersebut. Menurut dia, Airlangga yang memimpin hanya 1,5 tahun berhasil mempertahankan posisi Golkar sebagai runner-up di parlemen. Baca Juga "Kalau ada penilaian Golkar terpuruk, Saya kira terlalu berlebihan.

Namun, Ace menerangkan, perolehan kursi Partai Golkar sebanyak 85 kursi atau lebih banyak dibandingkan Gerindra dengan 78 kursi. Jumlah kursi ini menempatkan Golkar menjadi partai runner-up di parlemen atau nomor dua setelah PDI Perjuangan yang meraih 128 kursi. "Bahkan ada yang menyebut sampai dikisaran 6-9.persen, dan hampir semua survei memprediksi Golkar akan menempati urutan ketiga bahkan ada yang menyatakan bisa turun ke urutan lebih bawah lagi," kata Ace,

"Selain itu, kita tahu bahwa sepanjang sejarah Partai Golkar pascareformasi, di tahun 2019 ini Partai Golkar dapat memenangkan Pilpres dimana kita mendukung pasangan Joko WidoWidodo-KH Ma’ruf Amin. Ini tentu patut diapresiasi," tutur Ace.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Munas Golkar, Peluang Airlangga Kembali Pimpin Golkar Makin KuatPosisi Airlangga sebagai Menko Perekonomian membuatnya di atas angin
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Saling Klaim Kubu Airlangga dan Bamsoet soal Dukungan Pimpin GolkarSaling klaim dukungan antara kubu pendukung Airlangga dan Bamsoet kini tidak terelakkan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kubu Airlangga Hartanto Klaim Dapat Dukungan 92 Persen DPD GolkarAce Hasan Syadzily optimistis Airlangga Hartarto akan terpilih kembali sebagai Ketua Umum Partai Golkar dalam Musyawarah Nasional (Munas) Partai Golkar | Nasional
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Munas Golkar, Kubu Airlangga Klaim Kantongi 92 Persen SuaraKubu Airlangga siap melawan Bamsoet, jika memang ketua MPR itu ingkar janji.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Manuver Politik Bamsoet-Airlangga Memanas Jelang Munas GolkarEskalasi politik di internal Golkar meningkat seiring manuver persaingan Bambang Soesatyo dan Airlangga Hartarto memperebutkan kuasa di pucuk partai beringin.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Jangan Lupa, Golkar Jeblok Banget di Era Kepemimpinan AirlanggaPengamat politik Sulthan Muhammad Yus menyatakan, Partai Golkar justru melempem di bawah kepemimpinan Airlangga Hartarto. Golkar
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »