9 RT di DKI Jakarta Masih Tergenang Banjir, BPBD Terus Lakukan Penyedotan

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

9 RT di DKI Jakarta Masih Tergenang Banjir, BPBD Terus Lakukan Penyedotan TempoMetro

TEMPO.CO, Jakarta - Banjir di 14 Rukun Tetangga atau RT Ibu Kota sudah menyusut dan kini petugas gabungan sedang menuntaskan penyedotan air pada sembilan RT karena masih tergenang banjir hingga sekitar 60 sentimeter.'Genangan sebelumnya terjadi di 23 RT, saat ini menjadi sembilan RT,' kata Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah DKI Jakarta Isnawa Adji di Jakarta, Sabtu, 25 Februari 2023.

Baca juga: 3 Bulan Jadi PJ Gubernur DKI, Begini Jokowi Puji Kinerja Heru Budi HartonoHujan intensitas tinggi di DKI JakartaKemudian di Jakarta Timur yakni di Kelurahan Cililitan, ada satu RT dengan ketinggian air 50 cm dan dua RT di Kelurahan Cawang setinggi 60 cm akibat luapan Kali Ciliwung dan curah hujan tinggi. Selain itu, pihaknya sedang menyedot genangan di Jalan Sungai Begog, Semper Timur, Jakarta Utara setinggi 30 cm.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jalan Letjen Suprapto Jakarta Tergenang, Masih Bisa Dilintasi KendaraanGenangan juga terjadi di Jalan Letjen S Parman, Jakarta Barat. Berdasarkan laporan akun Twitter TMC Polda Metro Jaya, genangan air di Jalan Letjen S Parman setinggi kurang lebih 10 cm.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

BPBD DKI: 5 Ruas Jalan dan 54 RT di Jakarta Tergenang, 20 Jiwa MengungsiGuyuran hujan ini menyebabkan genangan di beberapa titik wilayah Ibu Kota. Berdasarkan data BPBD DKI Jakarta per pukul 17.00 WIB, total ada 5 ruas jalan dan 54 RT yang tergenang.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Mobil Listrik Jadi Program Prioritas Pemprov DKI JakartaSekda DKI Jakarta Joko Agus Setyono mengatakan, mobil listrik merupakan program prioritas bagi Pemprov DKI.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

BPBD: Per Pukul 23.59 WIB, 5 Ruas Jalan di Jakarta Tergenang Akibat HujanHujan intensitas sedang hingga lebat mengguyur wilayah Jakarta Kamis (23/2/2023) malam. Per pukul 23.59 WIB ada 5 ruas jalan di Jakarta tergenang.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jakarta Diguyur Hujan, Ruas Jalan di Cilincing Jakut TergenangJakarta diguyur hujan malam ini. Sejumlah ruas jalan tergenang.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Hujan Guyur Jakarta, Cek Ruas Jalan yang Tergenang pada Jumat Pagi IniBPBD juga mencatat genangan 4 RT atau 0,013 % dari 30.470 RT yang ada di wilayah DKI Jakarta.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »