808 Orang Urus SIKM, 26 Orang Sudah Dapat Izin Keluar dan Masuk Jakarta

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

SIKM wajib diurus bagi warga yang ingin keluar masuk Jakarta selama penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).

"Saat ini yang baru mengajukan sebanyak 517 dan yang sudah selesai 26 orang," ucap Iwan saat dihubungi Kompas.com, Selasa ini.

Sementara yang mengajukan namun ditolak sebanyak 173 orang dan yang masih menunggu validasi penjamin 92 orang.Dokumen Wajib untuk Membuat Surat Izin Keluar Masuk Jakarta Untuk durasi lamanya proses validasi hingga persetujuan bisa memakan waktu dari dua menit hingga 17 jam. "Durasi terlama validasi 17 Jam, durasi tercepat validasi 2 menit, dan durasi rata-rata validasi 8 jam," kata dia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

semiga SIKM ini ga dijadiin komoditas

Para pemimpin saya mohon biarin orang' berkantor lg tp dgn tetap bermasker ya . Kasian pelaku UKM & pegawai pegawainya mulai kehabisan uang bahkan sdh berhutang utk tetap bisa makan . Kuatkan iman & imun aja

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

100 Ribu Lebih Orang di Jakarta Jalani Rapid Test, 3.842 PositifPemerintah Provinsi DKI Jakarta masih melakukan tes cepat corona dengan metode Rapid Test. Sudah lebih dari 100 ribu orang menjalani Rapid Test di Jakarta. VirusCorona RapidTest Gw gak kan😆😆😆
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Sehari Pembukaan Zakat, Masjid Raya Jakarta Sepi Orang BerzakatSaat ini terasa lebih sepi karena tidak adanya jamaah yang mengetahui masjid tersebut sudah menyelenggarakan penyaluran zakat.
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Masih 1 Juta Orang Warawiri JakartaIzin dari Menperin terhadap sektor usaha yang tidak dikecualikan agar bisa tetap beroperasi selama PSBB membuat masih ada 1 juta orang warawiri Jakarta.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Pasien Sembuh Covid-19 di Jakarta Bertambah 116 OrangKepala Bidang Sumber Daya Kesehatan, Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Ani Ruspitawati memaparkan kasus positif covid-19 mencapai 6.053 kasus.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Hingga Selasa, 6.053 Orang Positif Covid-19 di JakartaHingga Selasa (19/5/2020), sebanyak 1.417 orang dinyatakan telah sembuh, dari total 6.053 orang positif, dengan jumlah pasien meninggal sebanyak 487 orang. Bah PSPBB nya nyah nyah
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Nikita Mirzani: Pak Polisi, Tangkap Juga Orang-orang Itu!Nikita Mirzani kesal dan marah, meminta polisi melakukan penangkapan terhadap sejumlah remaja yang kurang ajar itu. NikitaMirzani
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »