770 Masjid di Dubai Dibuka Kembali Hari Ini |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Masjid di Dubai sebelumnya ditutup sebagai tindakan pencegahan Covid-19.

REPUBLIKA.CO.ID,DUBAI -- Departemen Urusan Islam dan Kegiatan Amal di Dubai mengumumkan daftar masjid yang dijadwalkan akan dibuka kembali mulai hari ini, Rabu . Daftar ini mencakup 770 masjid di Deira dan Bur Dubai. Penangguhan sholat Jum'at di masjid-masjid akan berlanjut hingga pemberitahuan lebih lanjut. Dilansir di Gulf News, keputusan untuk membuka kembali masjid datang pada hari Senin. Bersamaan hadirnya dengan delapan prosedur yang harus diikuti oleh jamaah.

Masjid-masjid di Dubai sebelumnya ditutup sebagai tindakan pencegahan terhadap penyebaran pandemi virus Covid-19. IACAD juga mendesak warganya untuk mengunjungi situs webnya, www.iacad.gov.ae, untuk mengetahui nama-nama masjid dalam daftar yang diumumkan. Tahap berikutnya, lembaga ini menyebut membutuhkan ketelitian setiap orang untuk mematuhi instruksi yang diadopsi oleh pihak berwenang untuk mengatasi epidemi.

Pada hari Selasa kemarin, IACAD mengatakan rumah ibadah yang dibuka kembali antara lain termasuk 19 masjid di Al Qusais, 24 masjid di Al Rashidiya, 18 masjid di Jumeirah II, 31 masjid di Al Mizhar Pertama dan Kedua, serta 27 masjid di Al Warqa. BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Persepektif Republika.co.id, Klik di Sini

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Masjid UEA Mulai Dibuka 1 Juli 2020 |Republika OnlineKapasitas masjid di UEA akan dikurangi 30 persen.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Masjid dan Tempat Ibadah Lain di Uni Emirat Arab Dibuka LagiPer 1 Juli nanti masjid dan tempat ibadah lainnya di Uni Emirat Arab boleh dibuka lagi, kecuali salat Jumat masih ditangguhkan.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Hagia Sophia akan Jadi Masjid, Pendeta Turki Ini Terguncang |Republika Online2 Juli pengadilan Turki putuskan Hagia Sophia jadi masjid atau tidak. hagiasophia turki
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Masjid Jogokariyan Perluas Area Pemotongan Hewan Qurban |Republika OnlineMasjid Jogokariyan sudah membuat empat alat untuk merobohkan hewan. Banteng juga? 🤣🤣🤣
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Piton 3 Meter Ditemukan di Gorong-Gorong Masjid Brunei |Republika OnlinePiton sepanjang 3 meter ditemukan di gorong-gorong masjid Brunei Darussalam. Kl diIndonesia, bisa jadi presiden yg dari gorong2 apa yg bs ditemukan di gorong2 indonesia?
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Video Interogasi Teroris Masjid Christchurch Picu Polemik  |Republika OnlineVideo interogasi teroris penembakan Masjid Christchurch picu kontroversi.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »