7 Tips Ruangan Tetap Sejuk Meski Tanpa AC di Tengah Cuaca Panas Melanda Indonesia

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 46%
  • Publisher: 83%

Cuaca Panas Berita

Indonesia,BMKG,Gerah

ada beberapa tips untuk menjaga ruangan rumah anda tetap sejuk dan dingin meski tanpa AC di tengah cuaca panas yang melanda Indonesia.

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika angkat bicara terkait suhu panas yang belakangan ini menerjang Indonesia . Ahir-akhir ini suhu panas sedang melanda sebagian besar wilayah Indonesia .

Udara panas ini tentunya bisa membuat rumah terasa sangat panas dan tidak nyaman untuk dijadikan sebagai tempat beraktivitas, apalagi bagi kamu yang rumahnya tidak memiliki sistem pendingin seperti AC. Untuk menjaga ruangan agar tetap sejuk dan dingin tanpa AC, ada beberapa tips yang bisa kamu coba. Usahakan ventilasi dalam rumah Anda cukup dan sirkulasi lancar. Karena dengan sirkulasi yang lancar juga akan menurunkan suhu rumah. Menggunakan kipas di langit langit atau kipas duduk maupun berdiri di dekat jendela pada malam hari dapat membantu gerakan udara saat tidak ada angin dan perbedaan suhu yang kecil.Tutup tirai atau gorden di siang hari untuk menghalangi sinar matahari langsung yang dapat memanaskan ruangan.

Pilih Bahan Seprei yang Tepat: Bahan seprei dapat berpengaruh besar terhadap kenyamanan termal di dalam ruangan. Pilihlah seprei yang terbuat dari bahan-bahan alami seperti katun atau linen yang memiliki sifat menyerap keringat dan cepat kering. Hindari bahan sintetis yang cenderung menyimpan panas dan membuat Anda merasa tidak nyaman.

Indonesia BMKG Gerah Cuaca Tips Ruangan Tetap Sejuk Meski Tanpa AC Panas

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Erick Thohir Tetap Tidak Terlena Usai Timnas Indonesia Alami Lonjakan Peringkat, Tegaskan Target Tetap 100 Besar!Ketua Umum PSSI, Erick Thohir tegaskan tetap tidak boleh Terlena sampai Timnas Indonesia meraih target 100 besar ranking FIFA
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Indonesia Terancam Cuaca Panas Ekstrem, Berikut Tips Menjaga Kulit Tetap SehatSangat penting untuk memperhatikan cuaca panas ekstrim yang melanda banyak negara di Asia Tenggara, masyarakat harus waspada bahwa hal ini juga dapat terjadi di Indonesia
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Ternyata, Sri Mulyani Punya Jurus Jaga Ekonomi RI Tak Anjlok dari 5%Indonesia telah menyiapkan strategi, untuk menjaga pertumbuhan ekonomi Indonesia tetap tumbuh di kisaran 5%.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Dokter: Hidrasi tetap penting meski beraktivitas di dalam ruanganDokter spesialis penyakit dalam dari Rumah Sakit Dr Sardjito dr. Metalia Puspitasari mengatakan bahwa meskipun beraktivitas di dalam ruangan, perlu tetap ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Cadangan Devisa RI Turun di April 2024, Terkuras Demi Tahan Pelemahan RupiahBank Indonesia mencatat posisi cadangan devisa Indonesia pada akhir April 2024 tetap tinggi
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

BI: Ekonomi Indonesia kuat hadapi peningkatan ketidakpastian globalGubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan ekonomi Indonesia tetap bertahan kuat dalam menghadapi peningkatan ketidakpastian ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »