7 Tempat Seru untuk Ngabuburit di Pandeglang

  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 73 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ngabuburit sudah menjadi tradisi di kalangan masyarakat Indonesia untuk menunggu waktu berbuka puasa Ramadhan.

sudah menjadi tradisi di kalangan masyarakat Indonesia untuk menunggu waktu berbuka puasa Ramadhan. Biasanya masyarakat menjadi tempat-tempat asyik dan ramai sembari bersantai., Banten, juga terdapat sejumlah destinasi yang cocok untuk ngabuburit. Sebagaimana diketahui, Pandeglang adalah salah satu kabupaten di Banten yang memiliki keindahan alam dan budaya.

Dirangkum dari sejumlah sumber, berikut tujuh tempat menarik di Pandeglang yang dapat dijadikan sebagai destinasi ngabuburit:Pantai Kampung Nelayan dikelilingi pasir putih yang lembut dan air laut nan jernih. Matahari yang terbenam di ufuk barat laut menambah daya tarik romantis bagi pengunjung. Pantai itu sangat cocok dijadikan tempat ngabuburit sambil melepas penat dan menikmati keindahan alam yang memukau.

Lokasi Pantai Kampung Nelayan: Jalan Raya Tanjung Lesung, Citeureup, Tanjung Jaya, Panimbang, Pandeglang, Banten2. Alun-alun Pandeglang Dilansir dari akun TikTok @sipalingbanten, pada bulan Ramadhan tahun ini diadakan sebuah acara bazar UMKM di Alun-alun Pandeglang. Hal tersebut guna membangkitkan perekonomian masyarakat Pandeglang. Tidak hanya itu, Alun-alun Pandeglang menjadi destinasi yang menarik untuk dikunjungi oleh masyarakat Pandeglang. Selain menjadi destinasi untuk ngabuburit dengan bermain permainan yang ditawarkan, pengunjung juga dapat berburu takjil melariskan dagangan para pegiat UMKM.3.

Dilansir dari akun TikTok @infopandeglang, Kampung Korea merupakan sebuah destinasi wisata yang memperkenalkan kebudayaan Korea Selatan. Dengan adanya Kampung Korea, pengalaman ngabuburit menjadi semakin unik. Bagi Anda penikmat drama Korea atau tertarik dengan kebudayaan Korea Selatan, destinasi wisata ini menjadi pilihan yang tepat untuk menghabiskan waktu ngabuburit sambil menunggu buka puasa.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

10 Tempat Wisata yang Instagramable di Semarang, Destinasi Ngabuburit Seru untuk Menanti Waktu Buka PuasaBerikut adalah 10 tempat wisata yang cocok untuk ngabuburit dan juga sebagai tempat berfoto Instagramable di wilayah Semarang.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

6 Ide Kegiatan Seru dan Kreatif untuk Menemani Ngabuburit Menunggu Buka Puasa Selama RamadanMenunggu buka puasa bisa membuat waktu terasa lama, sehingga tidak sedikit yang memanfaatkannya untuk ngabuburit atau menunggu waktu adzan .
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Dari 'Tahu Bulat' hingga 'Pocong Jump', Berikut Rekomendasi Mobile Game Seru untuk Teman NgabuburitPemain bisa menentukan jalan ceritanya sendiri dan mengumpulkan ilustrasi sambil mengikuti perjalanan Akang Tahu.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

7 Ide Kreatif Ngabuburit Seru untuk Menyambut Bulan Suci RamadhanNgabuburit menjadi momen yang sangat berarti karena tidak hanya memperkaya waktu kita, tetapi juga memberikan peluang untuk bersosialisasi
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

10 Ide Ngabuburit di Rumah Buka Puasa Tetap Seru, Lebih Hemat DuitAgenda ngabuburit bulan ramadhan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Binjai Punya Destinasi Ngabuburit Seru, Ada Kedai Takjil Terapung di Sawah LukisMasih bingung mau ngabuburit ke mana menjelang berbuka puasa? Pada Ramadan 1445/2024, Kedai Takjil Terapung ada di Sawah Lukis, Gang San Asmat, Desa Cengkeh Turi, Kecamatan Binjai Utara, Kota Binjai, Sumatera Utara (Sumut).
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »