651 warga binaan Lapas Kelas IIA Pontianak dapat remisi 17 Agustus

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Wakil Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan menyerahkan putusan Remisi 17 Agustus kepada 651 orang warga Lapas Kelas IIA Pontianak.\r\n\r\nPutusan remisi umum 17 ...

Pada kesempatan tersebut, Ria Norsan mengatakan pemberian remisi kepada warga binaan tersebut merupakan bentuk kepedulian dan penghargaan negara terhadap warga binaan yang telah berkelakuan baik dan memiliki prestasi selama menjalani masa tahanan.

Dia berharap agar para warga binaan yang telah menjalani masa tahanan dan kembali kepada masyarakat untuk tidak lagi mengulangi apa yang tela diperbuat sebelumnya dan mencoba untuk hidup lebih baik. Di tempat yang sama, Kepala Lapas Kelas II Pontianak, Farhan Hidayat mengatakan, untuk warga binaannya yang mendapatkan remisi sebanyak 651 orang dari 974 orang.

Dia menjelaskan, untuk mendapatkan remisi, bagi warga binaan tindak pidana umum, mereka harus menjalani enam bulan masa tahanan, berkelakuan baik selama di dalam lapas.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Lapas Paledang Usulkan 630 Warga Binaan Dapat Remisi 17 AgustusUsulan remisi yang diajukan Lapas Paledang belum mendapat persetujuan dari Kementerian Hukum dan HAM. RemisiHUTKemerdekaanRI
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Promo Kereta Api, Gratis Tiket Tanggal 17 Agustus - Tribun TravelPT KAI memberlakukan tarif nol rupiah alias gratis kepada penumpang kereta api untuk perjalanan lokal Jawa Timur, pada Sabtu (17/8/2019) nanti.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

5 Artis Indonesia yang Berulang Tahun di Tanggal 17 Agustus, Siapa Saja?Inilah artis Indonesia yang berulang tahun di tanggal 17 Agustus, siapa saja mereka? Perlombaan SD SMP Kecamatan Hut RI 74 Kecamatan Wangon
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Tjahjo Persilakan Anies Upacara 17 Agustus di Pulau ReklamasiMendagri Tjahjo Kumolo mempersilakan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menggelar upacara HUT ke-74 Kemerdekaan Republik Indonesia di Pulau Reklamasi. PROREKLAMASI Eh iya ya, baru sadar, kenapa gak dateng ke istana negara ya 😂
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Promo 17 Agustus, Diskon Mobil Murah Tembus Belasan Juta RupiahSilahkan bagi yang nyari mobil murah, banyak diskon nih. Otomotif
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Yuk Ikut 17-an di detikcom dan Raih Grand Prize Motor, Catat Jadwalnya!Hari ini, ada program '17-an di detikcom' yang akan menemani Detikers seharian. Sambil buka HP atau laptop, sambil jalan-jalan atau rebahan, semua bisa ikutan.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »