60 Tahun Konflik Agraria antara Masyarakat Adat Humbang Hasundutan dan KLHK

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 15 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 58%
  • Publisher: 70%

Reforma Agraria Berita

Masyarakat Adat,Konflik Agraria,Utama

Lahan masyarakat adat diklaim pemerintah sebagai kawasan hutan. Sebagian untuk dibangun ”food estate”.

Konflik agraria yang dihadapi masyarakat adat di Desa Siria-ria sudah berlangsung lama. Konflik memanas lagi setelah program lumbung pangan ataudicanangkan Presiden Joko Widodo di kawasan itu. Reforma agraria Nawacita Presiden harusnya menuntaskan konflik itu.

Namun, saat bersamaan, muncul lagi konflik agraria yang sudah lama tidak terselesaikan. Konflik agraria itu terjadi antara masyarakat adat Siria-ria dan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan . Konflik sudah berlangsung sejak program reboisasi pada 1963.”Perjuangan dan pengorbanan masyarakat adat atas konflik dengan program reboisasi itu sangat besar hingga puncaknya pada 1979. Empat warga kami meninggal dan hampir semua laki-laki ditahan atau menjadi buron,” kata Tua.

Masyarakat Adat Konflik Agraria Utama Food Estate Humbang Hasundutan Siria-Ria Sdgs SDG11-Kota Dan Pemukiman Yang Berkelanjutan SDG16-Perdamaian Keadilan Dan Kelembagaan Yang Tangguh SDG08-Pekerjaan Layak Dan Pertumbuhan Ekonomi SDG17-Kemitraan Untuk Mencapai Tujuan SDG14-Ekosistem Lautan

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menko Polhukam Hadi Tjahjanto Akui Konflik Agraria jadi Kasus Terbanyak Diadukan Masyarakat'Dumas yang ada di Kemenko Polhukam hampir 50 persen bahkan lebih adalah permasalahan agraria, permasalahan pertanahan...'
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Polres OKI Rutin Gelar Patroli Dialogis Cegah Konflik AgrariaKonflik agraria yang terjadi di Sungai Sodong Kecamatan Mesuji, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) terus menjadi atensi khusus Polda Sumatera
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »

Mbah Hardjo 109 Tahun Jadi Jamaah Haji Tertua Tahun Ini, Termuda 17 Tahun Asal JabarHaji tahun ini mencatat sejumlah jamaah haji yang usianya mencapai 100 tahun.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Jemaah Haji Tertua Tahun Ini Berumur 109 Tahun dan Termuda 17 Tahun, Ini Sosok MerekaData humnas Direktorat Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama merilis, tahun ini jemaah haji tertua berusia 109 tahun.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Rayakan Ulang Tahun ke 50 Tahun, Penampilan Anggun C. Sasmi Berasa 30 TahunAnggun C. Sasmi dipuji awet muda di usia yang sudah mencapai setengah abad.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Badan Bank Tanah: Reforma agraria beri manfaat ekonomi buat masyarakatBadan Bank Tanah mengungkapkan reforma agraria memberikan kepastian hukum dan manfaat ekonomi kepada masyarakat. ”Dari sisi reforma agraria di atas ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »