5 Pintu Rekrutmen Kabinet Jokowi Jilid II Versi PDIP

  • 📰 korantempo
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

PDIP menyebut sumber rekrutmen menteri Jokowi berasal dari partai politik, profesional. Apa lagi yang lainnya?

TEMPO.CO, Jakarta - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan menyebut tantangan pemerintahan Jokowi di periode kedua tidaklah ringan. Untuk itu, susunan dan personel kabinet dinilai sangat penting.Guna mendapatkan menteri yang hebat dan berkualitas, PDIP menyebut ada lima pintu rekrutmen calon menteri, yakni; partai politik, profesional-fungsional, pemimpin daerah, aparatur sipil negara , dan tokoh masyarakat.

Hasto menyebut, ketika Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri menjadi presiden, ada beberapa pos strategis kementerian yang diambil dari ASN.'ASN yang berproses dari bawah, telah teruji kepemimpinan dan integritasnya, layak untuk masuk dalam jabatan kabinet Jokowi. Mereka sosok yang sangat memahami hal ikhwal kementeriannya,' ujar Hasto.Pernyataan ini diungkapkan Hasto sehari setelah Megawati Soekarnoputri bertemu Presiden Joko Widodo atau Jokowi di Istana.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 38. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Politikus PDIP: Publik Optimis Periode Kedua JokowiTantangan Jokowi ke depan dari mulai konsolidasi nasional hingga resesi global. Gak bakal mampu BBM, listrik, bpjs kira2 naik berapa lagi ya biar ane bisa kerja lebih banyak nyari sampingan, soalnya percuma protes; demo udah gak ada yg denger. Optimis dari Hongkong... sekarang aja udah harap harap cemas, BPJS naik, listrik naik...yg lain pasti ikut naik🤪
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Analisis Masinton PDIP soal Jokowi Tak Libatkan KPK Lagi untuk Teliti Calon MenteriAnggota DPR Masinton Pasaribu menyatakan bahwa Presiden Jokowi punya banyak instrumen untuk menelusuri rekam jejak para calon menteri tanpa harus melibatkan KPK. KabinetJokowi Ooh gitu ya Lebih kredibel KPK dong ah, publik jadi lebih percaya kualitas para jongos Presiden kita itu. 😂😂😂
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Soal Posisi Gerindra dan Demokrat di Kabinet, PDIP Pasrahkan ke JokowiPDI Perjuangan mempercayakan keputusan pemilihan kabinet kepada Presiden Joko Widodo. KabinetJokowi-Ma'rufAmin
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

PDIP Serahkan Nasib Gerindra dan Demokrat ke JokowiPDIP menyebut keputusan Gerindra dan Demokrat gabung ke koalisi ada di tangan Presiden Joko Widodo selaku pemegang hak prerogatif dalam pembentukan kabinet.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

PDIP Usul Struktur dan Nomenklatur Kabinet Jokowi Tidak Banyak BerubahPDIP menegaskan bahwa penyusunan kabinet Jokowi-Maruf Amin dilakukan dalam sebuah desain untuk menjawab berbagai tantangan...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Keyakinan Charles PDIP pada Optimisme Publik Sambut Periode Kedua Pemerintahan JokowiAnggota DPR Charles Honoris menilai Presiden Jokowi tetap memperoleh apresiasi positif dari masyarakat pada ujung periode pertama pemerintahannya. Jokowi-JK
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »