5 Gejala Awal Lupus pada Anak, Orang Tua Wajib Tahu

  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 63%

Kesehatan Berita

Lupus,Penyakit Lupus Pada Anak,Gejala Awal Lupus Pada Anak

Tak hanya orang dewasa, lupus juga bisa dialami anak-anak. Simak beberapa tanda dan gejala lupus pada anak yang patut jadi kewaspadaan orang tua.

Dokter spesialis anak-konsultan Reni Ghrahani Dewi Majangsari mengakui sulitnya identifikasi lupus pada anak. Orang tua perlu diedukasi mengenai lupus pada anak agar penyakit bisa ditangani dan terkontrol.

Suatu gejala memang tidak bisa serta merta membawa pada kesimpulan penyakit. Namun, tanda dan gejala berikut patut dicurigai sebagai lupus. Gejala awal yang paling mudah dikenali adalah demam berulang. Demam bervariasi, mulai dari demam tidak tinggi sampai demam tinggi. "Kemudian sering juga anak mungkin dianjurkan rawat inap dengan berbagai jenis penyakit tetapi respons terhadap pengobatan kurang bagus," kata Reni dalam webinar bersama Ikatan Dokter Anak Indonesia , Selasa .Orang tua perlu memperhatikan kondisi fisik anak. Tanda awal lupus biasanya ditandai dengan kelelahan tanpa sebab yang jelas."Cirinya, dia enggak mau main karena lelah. Kalau anak remaja, gampang mengeluh kalau lelah, lemah.

Lupus Penyakit Lupus Pada Anak Gejala Awal Lupus Pada Anak Tanda Awal Lupus Pada Anak

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bisa Ancam Nyawa, Perhatikan Tanda Mencolok Anak yang Alami LupusSebagai orang tua, ada beberapa tanda atau gejala yang perlu diwaspadai tentang lupus pada anak-anak.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Gejala Lupus pada Anak Lebih Gawat Ketimbang pada Orang DewasaPenyakit lupus pada anak dapat ditandai dengan anak sering demam salah satunya Demam biasanya hilang timbul dapat tidak terlalu tinggi hingga demam tinggi
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Gejala lupus pada anak lebih gawat dari orang dewasaAnggota Unit Kerja Koordinasi (UKK) Alergi Imunologi Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), DR Dr Reni Ghrahani Majangsari, SpA(K), MKes, mengatakan bahwa ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kenali Gejala Dini Lupus pada AnakLupus merupakan penyakit kronis yang bisa dialami anak. Mengenali sejak dini bisa cegah keparahan dan kematian.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Kenapa Risiko Lupus pada Anak Perempuan Lebih Tinggi Ini PenyebabnyaAnak perempuan memiliki risiko lebih tinggi terkena lupus dibandingkan anak laki-laki
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Kenali Penyakit Lupus, Penyebab Gejala dan Komplikasi yang DitimbulkanBila penderita hanya mengalami lupus ringan, maka tidak memerlukan pengobatan.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »