4 Kemungkinan Penyebab Susah Berbicara Seperti Dialami Ria Irawan

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 65 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dalam satu unggahannya di Instagram, aktris Ria Irawan mengungkap dirinya tengah belajar berbicara. Ada tumor di kepalanya yang menekan saraf berbicara.

mengungkap dirinya tengah belajar berbicara. Ada tumor di kepalanya yang menekan saraf berbicara.

"Karena ada tumor didalam kepala,yg mengakibatkan saraf bicara saya tertekan,akhirnya saya harus belajar pelan-pelan belajar berbicara dengan baik," tulis Ria, seperti dikutip pada Senin . Ria saat ini tengah dirawat di RS Cipto Mangunkusumo . Seorang kerabat mengatakan, Ria dirawat karena ada metastase yakni persebaran kanker di dalam tubuhnya. Sebelumnya, Ria adalah penyintas atau survivor kanker kelenjar getah bening.

Terkait masalah kesulitan berbicara, ada tumor memang menjadi salah satu penyebab hilangnya kemampuan berbicara. Namun itu bukan satu-satunya, ada berbagai kondisi kesehatan yang bisa ditandai dengan gejala serupa.Berikut adalah beberapa kondisi yang menyebabkan hilangnya kemampuan berbicara, dikutip dari WebMD.Seperti diketahui, salah satu ciri umum serangan stroke adalah bicara mendadak pelo.

Pada kasus Ria Irawan, tumor di otak disebut menekan saraf berbicara. Kondisi ini juga bisa ditemukan pada pasien Multiple Sclerosis , penyakit yang mengubah sistem persinyalan di otak. Pasien MS yang memiliki luka di area otak untuk berbicara, juga akan mengalami kesulitan berbicara.Kesulitan berbicara tidak selalu berhubungan dengan sistem saraf. Mulut kering akibat efek samping pengobatan juga membuat kemampuan berbicara berkurang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Sehat sehat mbak Ria ✌🏻

Semoga lekas sembuh

Semangat. Gw juga ada tumor d kpala, dan itu menekan syaraf pendengaran. Jd skarang gw deaf. Dukungan kluarga n orang2 terdekat sagat dibutuhkan

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kanker Ria Irawan Kambuh Lagi, Kenali Penyebab dan LokasinyaAda berbagai faktor yang mempengaruhi kembalinya seseorang mengidap kanker setelah dinyatakan sembuh seperti Ria Irawan. Berikut di antaranya. Ria irawan udah buuuanyak bngiits dibantu oleh pemerintah (BPJS) Maka harus masuk Ke kaum NASIONALIS. Sangat dirasakan manfaatnya BENEFITNYA oleh ibu Ria irawan ini (BPJS) KAUMNASIONALIS UPACARABENDERATIAPSENIN
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Kanker Ria Irawan Kambuh Lagi, Kenali Penyebab dan LokasinyaAda berbagai faktor yang mempengaruhi kembalinya seseorang mengidap kanker setelah dinyatakan sembuh seperti Ria Irawan. Berikut di antaranya.
Sumber: temponewsroom - 🏆 13. / 63 Baca lebih lajut »

Masuk RS, Kondisi Ria Irawan Mulai MembaikKondisi aktris Ria Irawan dikabarkan mulai membaik dan sudah tidak menggunakan infus
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Aldi Taher Kaget Ria Irawan Kembali Dirawat Akibat Sakit KankerAldi Taher kaget saat mendapatkan kabar Ria Irawan kembali dirawat di rumah sakit akibat kanker yang diidapnya. Tengah malam, ia langsung pergi ke RSCM.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Ria Irawan, Penyintas Kanker yang Anti Menye-menye...Bagi Ria Irawan, tak ada alasan untuk meratapi penyakit kanker yang dideritanya. Hidup tetap harus berjalan. 'Saat Layar Terkembang, Pantang Surut Kembali Hingga Waktupun Memanggil', GBU Ria !!.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Ria Irawan dan Perjuangannya Melawan Kanker...Dalam sejumlah kesempatan dan akun media sosialnya, Ria selalu berbagi tentang proses pengobatan kanker yang dijalaninya. Coba bajakah
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »