4 Hal yang Perlu Diketahui soal Piala Asia Wanita 2022, Menanti Perjuangan Garuda Pertiwi

  • 📰 KompasBola
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Timnas putri Indonesia lolos ke Piala Asia Wanita setelah 33 tahun. Berikut adalah empat hal yang perlu diketahui tentang Piala Asia Wanita 2022.

Penantian 33 tahunTimnas putri Indonesia berhasil lolos ke Piala Asia Wanita 2022 usai satu-satunya lawan di Kualifikasi Grup C, Singapura.

Sebagai informasi, Grup C Kualifikasi Piala Asia Wanita 2022 hanya dihuni Indonesia dan Singapura setelah Irak dan Korea Utara mengundurkan diri.Hasilnya, skuad besutan Rudy Eka Priyambada itu sukses dua kali mengalahkan Singapura dengan skor identik 1-0.Adapun, Piala Asia Wanita tahun ini akan digelar di India. Tiga venue yang akan digunakan adalah Stadion Mumbai Football Arena , Stadion DY Pati , dan Stadion Shree Shiv Chhatrapati Sports Complex .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 10. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PSSI Lepas Timnas Putri Indonesia untuk Piala Asia Wanita 2022 : Okezone BolaPSSI Lepas Timnas Putri Indonesia untuk Piala Asia Wanita 2022 LengkapCepatBeritanya Bola SepakBola SepakbolaDunia BolaDunia .
Sumber: okezonenews - 🏆 41. / 51 Baca lebih lajut »

Harapan Besar Iringi Keberangkatan Timnas Indonesia ke Piala Asia Wanita 2022Tim nasional putri Indonesia telah dilepas ke India untuk menjalani kompetisi Piala Asia Wanita 2022. \n\n
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »

PSSI Tak Bebankan Target ke Timnas Wanita Indonesia di Piala Asia 2022PSSI secara resmi melepas keberangkatan Timnas Wanita Indonesia ke Piala Asia Wanita 2022, Minggu 16 Januari 2022.
Sumber: VIVAbola - 🏆 30. / 51 Baca lebih lajut »

Ketum PSSI: Ada Potensi Merah Putih Berkibar di Piala Asia Putri 2022 |Republika OnlineKetua PSSI sebut ada potensi bendera Merah Putih dikibarkan di Piala Asia Putri. halu
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Ini yang Dipersiapkan Timnas Putri Indonesia Jelang Piala Asia Putri 2022 - Bolasport.comTimnas putri Indonesia mempersipkan sejumlah hal untuk menghadapi Piala Asia Putri 2022 di India pada 20 Januari-6 Februari 2022.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Daftar Peserta dan Pembagian Grup Piala Asia Wanita 2022Dua belas (12) negara bersaing untuk menjadi juara AFC Women's Asian Cup. Berikut adalah peserta dan pembagian grup Piala Asia Wanita 2022.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »