4 Fakta Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Lokasi di Jalur Rawan Kecelakaan

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 60 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 55%
  • Publisher: 68%

Ciater Berita

SMK Lingga Kencana Depok,Kecelakaan Bus Ciater Subang,Kecelakaan Bus Subang

Kecelakaan maut menimpa bus pariwisata yang membawa rombongan pelajar dari wisata dan mengakibatkan 11 orang meninggal dunia. Berikut fakta-faktanya.

Petugas kepolisian mengevakuasi korban kecelakaan bus pariwisata di Desa Palasari, Kecamatan Ciater , Kabupaten Subang , Jawa Barat, Sabtu . Dinas Kesehatan Kabupaten Subang mencatat, dalam kecelakaan bus yang membawa rombongan siswa SMK Lingga Kencana Depok tersebut untuk sementara terdapat 11 orang korban meninggal dunia yang terdiri dari 10 orang siswa SMK dan 1 orang pemotor asal Cibogo Kabupaten Subang .

Akibat kecelakaan tersebut, 11 orang dilaporkan meninggal dunia, 27 orang luka berat, dan 13 orang mengalami luka sedang. "Sembilan korban anak-anak rombongan bus, satu guru ikut rombongan bus, dan satu warga lokal," ujar Kadinkes Kabupaten Subang, Maxy, dilansir dariKasi Humas Polres Subang, AKP Yusman menyampaikan, bus dengan nomor polisi AD 7524 OG itu sempat oleng sebelum menabrak kendaraan lainnya."Saat melaju pada jalan yang menurun, bus oleng ke kanan menabrak kendaraan Feroza dari arah berlawanan,” kata dia, dikutip dariBus sempat menabrak tiga kendaraan yang terparkir di bahu jalan.

Laju bus tersebut berhenti setelah menabrak tiang yang berada di bahu jalan arah Subang menuju Bandung, tepatnya di depan Masjid As Sa’dah.Pasalnya, kecelakaan maut itu bukan pertama kali terjadi. Sebelumnya, sudah cukup banyak insiden terjadi di ruas jalan yang didominasi dengan medan turunan dan tanjakan itu.

Ketua Institut Studi Transportasi Darmaningtyas pernah menyoroti kawasan tersebut. Dia menilai, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat sudah seharusnya mengkaji ulang jalanan di ruas Subang-Bandung, khususnya di sekitar daerah Ciater.

SMK Lingga Kencana Depok Kecelakaan Bus Ciater Subang Kecelakaan Bus Subang Fakta Kecelakaan Bus Pariwisata Di Subang Maxy Subang Fakta Kecelakaan Bus Di Subang Kecelakaan Bus Di Subang

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Fakta-Fakta Kecelakaan Maut Moge di ProbolinggoKecelakaan yang menewaskan dua orang asal Surabaya, Abdul Aziz dan Erysha Kartika, di Probolinggo terus didalami Polres Kota Probolinggo
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

12 Fakta Kecelakaan Bus SMK Depok di Subang: 11 Meninggal, Korban Bergelimpangan, Orang Tua PanikKeluarga, para orang tua dilaporkan panik dan kebingungan dalam mencari informasi tentang keadaan anak mereka. Pasalnya, informasi yang tersedia masih
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

5 Fakta Kecelakaan Maut di Subang, Bus Tak Miliki Izin hingga Oleng setelah Jalan 5 MenitKecelakaan bus pariwsata menewaskan sebelas orang di kawasan Ciater, Subang, Jawa Barat, pada Sabtu malam, (11/5/2024), pukul 18.48 WIB
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

7 Fakta Terkait Kecelakaan Bus Rosalia Indah di Tol Semarang-Batang, Sebabkan Delapan Orang TewasBus Rosalia Indah pada Kamis 11 April 2024 mengalami kecelakaan di KM 370 ruas Tol Semarang-Batang di wilayah Kabupaten Kendal, Jawa Tengah (Jateng).
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kecelakaan Maut di Ciater Subang, Ternyata Bus Pariwisata Tak Miliki Izin dan Status Uji Berkala KadaluwarsaBerita Kecelakaan Maut di Ciater Subang, Ternyata Bus Pariwisata Tak Miliki Izin dan Status Uji Berkala Kadaluwarsa terbaru hari ini 2024-05-12 08:09:43 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Bus pariwisata yang kecelakaan di Ciater sempat oleng menabrak FerozaBus pariwisata rombongan pelajar SMK Lingga Kencana Depok yang mengalami kecelakaan di Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat, sempat oleng hingga ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »