3 'Dosa' Shen Yinhao dan Sivakorn Pu-Udom, Berkolaborasi Rugikan Timnas Indonesia U-23 Lawan Uzbekistan

  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 34%
  • Publisher: 53%

Shen Yinhao Berita

Sivakorn Pu-Udom,Timnas Indonesia U-23,Uzbekistan

Wasit utama dan VAR sama-sama bikin timnas Indonesia U-23 rugi.

Laga timnas Indonesia U-23 vs Uzbekistan dipimpin wasit asal China, Shen Yinhao . Sedangkan Sivakorn Pu-Udom adalah sosok yang ada di balik ruangan VAR.

Namun, awalnya wasit memutuskan di luar lapangan. Sehingga, VAR pun dicek untuk menentukan apakah terjadi penalti atau tidak.Alih-alih mendapatkan penalti, kolaborasi Shen Yinhao dan Sivakorn Pu-Udom malah tidak memberikan pelanggaran ke timnas Indonesia U-23 karena tekel pemain Uzbekistan dianggap bersih.Momen kerugian lainnya adalah ketika gol Muhammad Ferrari dianulir. Lagi-lagi hal ini karena adanya tayangan ulang VAR.

Bola liar ada di depan kotak penalti Uzbekistan, tapi Sananta bisa mengirimkannya ke Ferrari yang berhasil menjebol gawang lawan.3. Kartu Merah Ridho ada dalam posisi 50-50 untuk membuang bola. Bek Persija Jakarta ini sejatinya sudah sukses menyapu bola.Sayangnya laga kemudian dihentikan karena pemain Uzbekistan terkapar. Wasit pun melihat tayangan ulang VAR.

Sivakorn Pu-Udom Timnas Indonesia U-23 Uzbekistan Piala Asia U-23 2024

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 28. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hubner Soal Wasit Shen Yinhao di Indonesia vs Uzbekistan: Bikin SialBek Timnas Indonesia U-23 Justin Hubner sebut timnya sial karena keputusan kontroversial wasit Shen Yinhao yang rugikan tim Garuda saat dihajar Uzbekistan.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Terlanjur Emosi, Suporter Timnas Indonesia Ini Pukul Wasit Shen Yinhao Pakai PiringDua gol Uzbekistan tercipta lewat sepakan Khusain Norchaev dan bunuh diri Pratama Arhan di babak kedua.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Reaksi Shin Tae-yong Usai Gol Timnas Indonesia Dianulir Wasit Shen YinhaoPelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong tampak sangat geram saat gol yang dicetak Muhammad Ferarri ke gawang Uzbekistan di laga semifinal Piala Asia U23 dianulir wasit Sh
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Wasit Shen Yinhao Digelari Man of The Match, Timnas Indonesia U-23 Gagal Samai Vietnamnetizen Indonesia menggelari wasit pertandingan asal China, Shen Yinhao sebagai man of the match.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Warga China Ikut Kesal dengan Wasit Shen Yinhao yang Banyak Merugikan Timnas Indonesia U-23Berita Warga China Ikut Kesal dengan Wasit Shen Yinhao yang Banyak Merugikan Timnas Indonesia U-23 terbaru hari ini 2024-04-30 02:10:29 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

VAR Gagalkan Gol Indonesia dan Rizky Ridho Dikartu Merah, Akun Wasit Shen Yinhao Dicari NetizenBeberapa keputusan yang masih tanda tanya dibuat Wasit Shen Yinhao asal China di laga Indonesia melawan Uzbekistan di semifinal Piala Asia U23 2024.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »