27 Warga Papua Isolasi Mandiri di Batang Sebelum Pulang |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Para pemudik asal Papua yang bekerja di sektor pariwisata jalani karantina di Batang.

REPUBLIKA.CO.ID, BATANG -- Sebanyak 27 warga asal Papua menjalani isolasi mandiri di Gedung Pramuka, Kabupaten Batang, Jawa Tengah, sebelum mereka pulang ke rumahnya masing-masing.

"Saya sempat tanya pada mereka, mau tidak dikarantina selama 14 hari, dan dijawab mau. Selanjutnya saya tanya lagi betah tidak, lalu dijawab betah, tetapi mereka minta ada fasilitas jaringan wifi di vila mandiri," katanya. "Nanti, kita pasang jaringan internet wifi. Yang penting, mereka sadar ikut mengantisipasi penyebaran virus corona," katanya di hadapan para penghuni vila mandiri.

"Saya salut mau diisolasi karena mereka sayang keluarga dan masyarakat sebagai upaya memutus mata rantai virus corona," katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Itu pulang kampung.... Bukan mudik.. Mudik nanti pas mau lebaran

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cara Bank BRI Berdayakan Mitra di Papua dan Papua BaratBank BRI Kanwil Jayapura terus mendukung pelaku UMKM dan kegiatan ekonomi di tengah pandemi Corona. BankBri
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Efek Propaganda Pelanggaran HAM di PapuaLagi-lagi, kasus penembakan warga sipil oleh aparat keamanan kembali terjadi. Kali ini menelan dua warga sipil bernama Eden Armando Bebari dan Roni Wandik . ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Komnas HAM: Papua Butuh Perhatian Khusus Penanganan Covid-19Masyarakat yang mengungsi ke Wamena serta Lanny Jaya, Papua, karena konflik merupakan kelompok yang rentan selama wabah COVID-19. Pigai mana Pigai?
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Komnas HAM Maluku-Papua Ungkap Sederet Masalah Mayarakat di Tengah Corona'Masalah medis ada persoalan, minimnya APD yang dialokasi ke puskemas di Ambon. Ada ketidaksepahaman gugus tugas provinsi dan kota khususnya terkait jumlah pasien,' kata Benediktus Sakrol. KomnasHAM Kesimpulannya apakah : Komunikasi berantakan ? seperti yang masyarakat lihat antara pemda dan pusat
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Komnas HAM: Papua butuh perhatian khusus penanganan wabah COVID-19'Yang tidak kalah penting menurut saya memberikan perhatian khusus, tidak bisa diperlakukan sama satu daerah dengan daerah lain,' kata Ketua Komnas HAM Ahmad Taufan Damanik.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Personel Yonif 411 Kostrad Dukung Wujudkan Mimpi Putra Papua Jadi Prajurit TNI ADPersonel Yonif 411 Kostrad, membina Yusuf Roni Kabarjay, seorang pemuda asli Papua untuk mewujudkan mimpi jadi prajurit TNI AD. Yonif411Kostrad
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »