150 Ribu Lebih Kendaraan Pada Arus Balik, Polri Tetap Terapkan Contraflow di Tol Jakarta Cikampek

  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 53%

Tol Jakarta Cikampek Berita

Contraflow,Korlantas Polri,Arus Balik Lebaran

'Melihat angkanya (kendaraan) 150 ribu lebih arus balik, ini kita di Jakarta-Cikampek tetap harus dilaksanakan rekayasa lalu lintas contraflow dengan catatan,' ujar Aan.

"Melihat angkanya 150 ribu lebih arus balik, ini kita di Jakarta-Cikampek tetap harus dilaksanakan rekayasa lalu lintas contraflow dengan catatan," ujar Aan.“Melihat angkanya 150 ribu lebih arus balik, ini kita di Jakarta-Cikampek tetap harus dilaksanakan rekayasa lalu lintas contraflow dengan catatan. Ini evaluasinya, catatan,” kata Aan di command center Operasi Ketupat 2024 KM 29 Tol Jakarta-Cikampek, Selasa .

“Kenapa harus ditambah? karena kalau dibiarkan akan terjadi stuck. Kalau sudah stuck akan menimbulkan permasalahan baru,” ujarnya. Dengan pertimbangan di atas, maka contraflow tetap diterapkan ketika masuk pada indikator sudah harus dilakukan rekayasa lalu lintas, tetapi penerapan contraflow kali ini dilakukan dengan catatan hasil evaluasi.

Aan menekankan untuk kecepatan kendaraan saat melintas di jalan tol yang diperbolehkan maksimal 60 km per jam. Safety car akan kembali mengawal kendaraan selanjutnya. “Itu kami kawal sehingga kecepatan ini bisa kami pelihara,” ujarnya.

Contraflow Korlantas Polri Arus Balik Lebaran Arus Mudik

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 28. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Arus Mudik di Tol Jakarta-Cikampek Lancar, 807 Ribu Kendaraan Tinggalkan JakartaBerita Arus Mudik di Tol Jakarta-Cikampek Lancar, 807 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jakarta terbaru hari ini 2024-04-07 18:34:08 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Mudik Irit dengan Mobil Listrik, Pergi dan Pulang Jakarta-Bandung Hanya Rp 150 RibuStasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum atau SPKLU menjadi andalan bagi pemudik Lebaran 2024 yang menggunakan mobil listrik.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

150 Ribu Lebih Personel Gabungan Siap Amankan Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024Polri menyiagakan sebanyak 155.165 personel gabungan selama arus mudik dan balik Hari Raya Idulfitri 2024. Termasuk menyiapkan 5.784 pos untuk
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »

436 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jakarta Lewat GT Cikampek Utama Sampai H-3 LebaranPT Jasamarga Transjawa Tol mencatat pada H-7 sampai H-3 Hari Raya Idul Fitri 1445 H, sudah sebanyak 436.378 kendaraan meninggalkan Jakarta. Ada kenaikan jumlah kendaraan.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Minggu Sore, Volume Lalu Lintas Jakarta-Cikampek Turun Jadi 41 Ribu Kendaraanpuncak arus mudik memang terjadi pada H-4 Lebaran 2024 atau pada Sabtu (6/4), sebanyak 122 ribu kendaraan yang melintas di GT Cikampek Utama.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

328 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jakarta lewat GT Cikampek UtamaJPNN.com : PT Jasamarga Transjawa Tol mencatat sebanyak 328.664 kendaraan meninggalkan Jakarta H-7 s.d H-4 Hari Raya Idulfitri 1445 H.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »