144 Jemaah yang Diisolasi di Masjid di Kebon Jeruk Tak Ada yang Bergejala Covid-19

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sebanyak 144 jemaah masih terpantau sehat selama menjalani masa isolasi di Masjid Jami Kebon Jeruk, Tamansari, Jakarta Barat.

Wali Kota Jakarta Barat Rustam Effendi mengatakan, setiap harinya petugas Puskesmas Tamansari melakukan pemeriksaan kesehatan terhadap seluruh jemaah."Ada lima jemaah yang memeriksaan kesehatan, tiga sakit ringan dengan keluhan pegal-pegal dan kesemutan serta dua orang diperiksa gula darah karena mempunyai riwayat diabetes. Semua sudah ditangani," kata Rustam dalam pesan singkatnya, Rabu .Suplai makanan bukan hanya dari Sudin Sosial Jakarta Barat.

"Sarapan pagi tersalurkan dari Baznas DKI dan makan siang dari Sudin Sosial sebanyak 200 boks dan ada beberapa donatur yang menyalurkan sumbangan makanan minuman serta buah kurma," kata Rustam.Para jemaah diminta menerapkanPihak kecamatan secara rutin menyemprotkan disinfektan di area masjid.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

jamaah covidiyah

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

144 Jamaah Masjid Kebon Jeruk Diisolasi, Belum Ada yang SakitRatusan jamaah Masjid Kebon Jeruk harus menjalani isolasi setelah 3 jamaah asal Sumatera positif terinfeksi virus corona COVID-19. Alhamdulillah alhamdulillah alhamdulillah ..semangat saudaraku tunjukan kekuatan Allah swt melalui doa dan zikir perkuat rukun iman semoga indonesia kembali pulih atas cobaan dari Allah swt yg nawaitunya busuk akan merana sepanjang hidupnya..insya Allah diberi petunjuk
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

5 Fakta Isolasi Ratusan Jemaah Masjid Kebon Jeruk, 3 Positif hingga Ada 78 WNAMereka diisolasi setelah diketahui ada tiga orang jemaah di masjid itu yang kedapatan positif corona. Ratusan orang masih diisolasi di masjid. 3 orang yg mungkin sudah dipersiapkan.. 😊.. teorikonspirasi
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

6 Hari Diisolasi, Jamaah Masjid Jami Kebon Jeruk Hanya Keluhkan Pegal-pegalMemasuki hari keenam masa isolasi, kondisi kesehatan jamaah di Masjid Jami Kebon Jeruk, Tamansari, Jakarta Barat, terpantau...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Dorong Hidup Sehat, Rumah Zakat Edukasi Takmir Masjid |Republika OnlineRumah Zakat sosialisasi gerakan Cuci Tangan Pakai Sabun ke takmir masjid. wiwin_rosmalia Keluarkan zakat fitrahmu saat malam idul Fitri.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Hadiri Acara di Masjid, 175 Jamaah Delhi Diperiksa Covid-19 |Republika OnlineDalam acara di masjid Delhi tersebut hadir jamaah dari negara lain.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kirgistan Mulai Penyemprotan Masjid Besar-besaran. |Republika OnlineSelain masjid, pemerintah Kirgistan juga menyemprot disinfektan di tempat umum.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »