11 Warga Terpapar COVID-19, Isolasi Tingkat RT di Demak Diberlakukan

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Tercatat sejak Jumat sore (24/4/2020) jumlah warga Demak, Jawa Tengah yang terpapar virus Corona bertambah menjadi 11 orang....

Tercatat sejak Jumat sore jumlah warga Demak, Jawa Tengah yang terpapar virus Corona bertambah menjadi 11 orang. Karenanya Pemkab Demak menerapkan isolasi sampai di tingkat RT. Foto iNews TV/Sukmawijaya- Tercatat sejak Jumat sore jumlah warga Demak, Jawa Tengah yang terpapar virus Corona bertambah menjadi 11 orang. Karenanya Pemkab Demak menerapkan isolasi sampai di tingkat RT di perkampungan warga yang positif terpapar virus COVID-19.

Humas Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Demak Singgih Setyono mengatakan, isolasi dilakukan dengan penutupan akses jalan RT sampai larangan kunjungan tamu dari luar. “Bila terjadi isolasi RT di suatu desa pemerintah meminta pembatasan sosial segera dilakukan di desa setempat. Sehingga seluruh akses jalan dapat ditutup hanya menggunakan satu akses jalan sebagai kontrol distacing,” kata dia, Jumat .

Dalam isolasi Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Demak di tingkat desa diminta selalu memantau kondisi warga yang diduga suspect. Bila status warga dinyatakan negatif dari terpapar COVID-19 petugas segera mendatanya.“Melawan virus Corona perlu membudayakan juga hidup sehat, penggunaan masker dan budaya cuci tangan sering dilakukan warga setiap sebelum atau sesudah beraktifitas sosial,” kata dia.

Selain memberi bantuan sembako, lanjut dia, dalam isolasi RT suspect Corona juga diberi kesibukan sehingga dapat memberikan ketenangan bagi warga saat melawan virus COVID-19.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sentra Mijen Demak Panen Bawang Merah |Republika OnlineKondisi stok bawang merah aman hingga pra maupun pascalebaran
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pasien Corona Lampung Bertambah 11 Orang |Republika OnlinePenambahan 11 pasien Corona itu terjadi sehari sebelum Ramadhan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

11 Peserta Ijtima Gowa Asal Kebumen Jalani Rapid Test, Hasilnya PositifHasil rapid test 11 peserta Ijtima Ulama di Gowa asal Kebumen terindikasi positif Corona. Mereka kini menjalani isolasi mandiri dengan penjagaan ketat. IjtimaGowa VirusCorona artanaprhr Selamat ya...sudah menuai hasil dari Ijtima😷 Akhirnya tentara Alloh tepat sasaran 😁😁😁
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Cerita Pradana, Pemuda di Solo yang Dinyatakan Lolos Seleksi S2 di 11 Universitas Kelas Dunia AmerikaPradana mengaku, perjuangan untuk dapat lolos di 11 perguruan tinggi dunia tidak mudah. prdnakbr bangga gue pred Great! Wah selamat Mas. Sakti amat 👍🏻👍🏻
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Bayi 11 Minggu Sembuh dari Corona, Ibunda: Kami Salah Satu yang BeruntungSeorang bayi berusia 11 minggu dinyatakan telah sembuh dari Covid-19 dan diizinkan untuk dibawa pulang ke rumah. Bayi ini 'sudah beraktivitas luar biasa seperti sedia kala,' kata ibunya. Bayi VirusCorona Puji Tuhan
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Berbagi Semangat ala Pemuda Solo yang Diterima di 11 Kampus Ternama DuniaBanyak cara bisa dilakukan untuk berbagi semangat melawan pandemi Corona, seperti yang dilakukan pemuda Solo yang diterima di 11 universitas ternama dunia ini.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »