Victoria Care Indonesia Umumkan Perubahan Susunan Pengurus dan Pembagian Dividen Rp 70,4 M |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Victoria Care Indonesia Tbk (VICI) telah membeli merek dagang “SECRETCLEAN”.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Victoria Care Indonesia Tbk menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa di Hotel Hilton Garden Inn, Jakarta Barat, pada Rabu .

Lebih lanjut, Billy menambahkan bahwa penunjukan Tene yang berpengalaman, inovatif, dan berpemikiran maju diyakini mampu mendukung dan menerapkan implementasi strategi di tahun mendatang secara efektif. “Kami berharap bisa melihat dampak positif pada pertumbuhan Perseroan jangka panjang,” imbuh Billy.

Lebih lanjut, Perseroan juga mencatatkan peningkatan laba bersih sebesar 19,5 persen menjadi Rp 177,2 miliar pada tahun 2021, dibandingkan periode sama tahun sebelumnya yang senilai Rp 148,4 miliar. Selain itu, Perseroan juga telah membeli merek dagang “SECRETCLEAN” sebagai salah satu langkah yang dilakukan untuk meningkatkan laba Perseroan. “Kami yakin dengan mengimplementasikan budaya Perseroan 3S kepada seluruh insan Perseroan dan menjalankan strategi yang cepat dan tepat, Perseroan akan kembali mencatatkan raihan positif di tahun-tahun mendatang,” pungkas Billy.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KY Umumkan Hasil Seleksi Tahap Akhir CHA dan CH ad hoc Tipikor di MA |Republika OnlineKY Umumkan Hasil Seleksi Tahap Akhir CHA dan CH ad hoc Tipikor di MA
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Raup Laba Bersih Rp481 Miliar, Tigaraksa (TGKA) Segera Bahas Dividen | Market - Bisnis.comTigaraksa Satria (TGKA) mencatatkan laba bersih tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada entitas induk Rp481,09 miliar pada 2021 dan akan melakukan pembagian dividen.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Prospek Saham dan Obligasi Indonesia di Tengah Kenaikan Suku Bunga |em|The Fed|/em| |Republika OnlineObligasi Indonesia lebih resiliens dibanding negara lain dengan peringkat utang sama
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Susunan Pemain Indonesia vs China di Piala Uber 2022: Bilqis dan Siti Turun LagiDuel Indonesia vs China bakal tersaji di babak perempat final Piala Uber 2022, Kamis (12.5.2022). Siapa saja yang akan turun pada laga itu sudah diketahui. Duel...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Haris Buat Buku Sebagai Laporan Kinerja Pengurus DPP KNPI |Republika OnlineHaris Pertama membuat tradisi baru sambut Kongres XVI KNPI di Maluku Utara.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Piala Uber 2022: Line Up Indonesia Vs China di Perempat Final, Bilqis-Komang Ayu MainKomang Ayu Cahya Dewi dan Bilqis Prasista masuk dalam susunan pemain Indonesia vs China pada perempat final Piala Uber 2022. KO
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »