REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Taman Pemakaman Umum Karet Bivak, Saiman mengatakan hanya memberikan layanan pemakaman jenazah selama pembatasan sosial berskala besar berlangsung, sedangkan di luar itu tidak ada aktivitas."Kami hanya melaksanakan pelayanan pemakaman saja, selebihnya kami tiadakan aktivitas lainnya yang berpotensi menimbulkan kerumunan," kata Saiman saat dihubungi, Senin .
Dia mengatakan, petugas yang saat ini disiagakan di TPU Karet Bivak hanya mengurusi kebersihan dan pelayanan pemakaman saja. Selebihnya, seperti layanan ziarah dan pengurusan izin penggunaan tanah makam untuk sementara hingga masa PSBB berakhir ditiadakan.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
TPU Karet Bivak Tutup Kegiatan Ziarah Saat Lebaran |Republika OnlineTPU Karet Bivak menutup kegiatan ziarah di momen Lebaran ikuti PSBB
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »
Ada PSBB, TPU Karet Bivak Masih Tutup hingga 4 JuniPengumuman penutupan ziarah di TPU Karet Bivak berupa pamflet sudah dipasang di pagar masuk tempat tersebut sejak Minggu (24/5).
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »
TPU Karet Bivak menutup kegiatan ziarah di momen Lebaran ikuti PSBBTaman Pemakaman Umum Karet Bivak yang terletak di kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat menutup kegiatan ziarah di momen Idul Fitri 1441H karena mengikuti ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »
Hari Pertama Idul Fitri, TPU Tegal Alur Jakarta Barat Diserbu PeziarahSejak pagi, keberadaan peziarah sudah tampak merata di blok pemakaman umum, maupun blok makam khusus pasien Covid-19.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »
Dampak Corona, TPU Jeruk Purut Sepi Peziarah di Hari Pertama LebaranKarena jumlah peziarah yang menurun, Atin mengungkapkan, akhirnya jumlah pedagang bunga juga berkurang.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »
Dampak Covid-19 Peziarah TPU Pondok Ranggon Saat Idul Fitri SepiDi tengah pendemi virus korona atau Covid-19, sejumlah aturan yang melarang masyarakat berkumpul membuat TPU ini sepi peziarah.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »