Tim Puskris Kemenkes Berikan Layanan Darurat Korban Semeru

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Malam ini Tim Pusat Krisis Kesehatan (Puskris) Kemenkes dari Surabaya dan DKI Jakarta bergerak memberi bantuan perawatan kepada korban erupsi Gunung Merapi

"Sebagian juga sudah ada di Surabaya untuk berkoordinasi dengan Kantor Pusat Krisis dan Dinas Kesehatan Jawa Timur mereka membawa logistik sudah bergerak ke Lumajang dari Surabaya dan dari Jakarta," katanya, saat menyampaikan keterangan pers yang diikuti dari Jakarta melalui YouTube BNPB, Sabtu malam.

Tim Puskris bersama BNPB diberangkatkan ke lokasi kejadian pukul 21.00 WIB melalui jalur darat untuk mengantarkan bantuan logistik berupa tenda 6x12 meter, masker kain, masker medis, masker N95,"Kami membawa bantuan alat medis seperti masker N95, sarung tangan, salep luka bakar, segera digerakkan pada hari ini juga malam ini ke lokasi," katanya.

Dia mengatakan, sebagian korban guguran awan panas Gunung Semeru di Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, mengalami luka bakar.Eka telah menginstruksikan agar Puskesmas yang ada di sekitar lokasi bencana untuk mempersiapkan segala pelayanan kesehatan yang diakibatkan oleh bencana Gunung Semeru.

Seluruh bantuan tersebut diantarkan oleh Tim Puskris untuk memperkuat pelayanan kesehatan di Puskesmas. "Kami juga telah membawa tenda untuk melakukan pelayanan kesehatan darurat di lapangan dan memperkuat pelayanan kesehatan di pengungsian," ujarnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah Berikan Bonus untuk Tim Thomas Cup IndonesiaPemerintah melalui Kementerian Pemuda dan Olahraga akan memberikan apresiasi berupa bonus kepada tim bulu tangkis Indonesia yang telah menjuarai Thomas Cup 2020. Pemberian bonus itu akan diserahkan ke federasi Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI). Thomas Cup itu bukan Single Event loh pak Men..itu kelas world Cup..yg udah 19 tahun baru balik ke Indonesia lg...coba baca2 lagi aturan undang2 nya
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Diapresiasi Jojo Soal Bonus Tim Thomas, Billy: Prestasi Tim Thomas MembanggakanMasalah bonus untuk tim Piala Thomas jadi viral di medsos karena tidak kunjung ada kejelasan dari pemerintah
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

BPBD Jatim Kerahkan Tim Bantu Evakuasi Warga Terdampak Erupsi SemeruGunung Semeru di Lumajang mengalami erupsi pada Sabtu (4/12) pukul 15.00 WIB. Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa akan meninjau lokasi malam ini. Harusnya khofifah weruh sadurunge winarah.. Khofifah goblok iki
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Bonus tim Piala Thomas temui titik terang termasuk dari pengusahaPemain yang masuk tim Piala Thomas pantas berbangga karena bonus dari pemerintah mulai menemukan titik terang dan bahkan bonus juga sudah diberikan oleh ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

2 Mahasiswi Korban Pelecehan Oknum Dosen Penuhi Panggilan Tim Etik UnsriDua mahasiswi yang menjadi korban pelecehan seksual oknum dosen mendatangi Fakultas Ekonomi Unsri Kampus Bukit Besar, Palembang, Sumsel, Sabtu (4/12/2021). Mahasiswi
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Menpora Pastikan Tim Thomas Indonesia Mendapat Bonus Pekan DepanZainudin menjelaskan pemberian bonus akan dilangsungkan pada minggu depan. Termasuk dengan pemberian secara langsung penghargaan Satya Lencana untuk lima mantan atlet.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »