Rupiah Menguat, Bos BI: Alhamdulillah Diridai Allah

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Alhamdulillah sejak minggu lalu, langkah yang dilakukan BI untuk nilai tukar diridai Allah yang maha kuasa, sehingga nilai tukar bergerak stabil dan menguat,' kata Perry. BankIndonesia via detikfinance

Bank Indonesia mencatat nilai tukar rupiah hari ini mengalami penguatan. Gubernur BI Perry Warjiyo menyebut rupiah menguat dan menekan dolar AS hingga 1,56%.

"Alhamdulillah nilai tukar rupiah menguat menjadi Rp 16.125 per dolar AS, ada penguatan Rp 255 atau 1,56% dari penutupan kemarin. Alhamdulillah sejak minggu lalu, langkah yang dilakukan BI untuk nilai tukar diridai Allah yang maha kuasa, sehingga nilai tukar bergerak stabil dan menguat," kata Perry dalam video conference, Selasa .

"Kami teleconference dengan ibu Menkeu untuk menjelaskan langkah-langkah kebijakan ini dengan investor Asia dan Eropa sebagai lanjutan komunikasi kita minggu berikutnya," imbuh dia.Perry juga menyampaikan terima kasih kepada pelaku pasar dan eksportir sehingga bid - over berjalan baik dan rupiah bergerak stabil serta cenderung menguat.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

detikfinance BI sudah menggelontor dan membakar dolar berapa trilyun utk menstabilkan rupiah?

detikfinance Alhamdulillah Aamiin yra

detikfinance Masih 16400 aj heboh si Perry Gila . Minggu depan anjlok ke 17 ribu kau bilang Allah murka Yah wkwkwkw

detikfinance Sampai detik ini BI blm berani cetak dinar dirham fulus, terus sahkan sebagai alat pembayaran yg sah di indonesia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rupiah Menguat di Awal Pekan, tetapi Masih RawanAwal pekan ini kembali menjadi hari yang baik bagi rupiah. Dalam transaksi antarbank di Jakarta, kurs rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (USD) kembali menguat. rupiah
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Menguat, Rupiah Kembali di Bawah Level 16.400Rupiah hari ini diproyeksikan berada pada kisaran Rp 16.300 per dollar AS sampai dengan Rp 16.500 per dollar AS.\n
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Corona Melambat, Rupiah Menguat ke Rp16.385 per Dolar ASRupiah menguat 0,17 persen ke Rp14.385 per dolar AS pada perdagangan Selasa (7/4) pagi berkat sentimen perlambatan kasus virus corona baru di AS. Pasti ada segelintir orang yg lagi nungguin, kapan dollar nya 17an ribu.. Biar ada bahan nyinyir .. 🤦🤦🤦 Kira kira siapa ya orang nya ? 😁😁😁 Menguat Yook ayook turun lg yok ke 15rb yook dikit lg yook pasti bisa.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Rupiah Selasa pagi menguat 28 poinNilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antar bank di Jakarta pada Selasa pagi bergerak menguat 28 poin atau 0,17 persen menjadi Rp16.385 per dolar AS ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Rupiah Menguat, Dolar AS Parkir di Rp 16.288Nilai tukar dolar Amerika Serikat (AS) terhadap rupiah pagi ini berada di level Rp 16.288.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Sejalan Mata Uang Asia, Rupiah Menguat di Awal SesiTransaksi rupiah pagi ini diperdagangkan dalam kisaran Rp 16.385 - Rp 16.390 per dolar AS.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »