Presiden lantik 17 Dubes RI untuk negara sahabat

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 63 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sebanyak 17 Dubes Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia dilantik Presiden jokowi hari ini. Siapa saja? Berikut laporannya.

"Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 127/P Tahun 2021 tentang Pengangkatan Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa, Presiden Republik Indonesia, menimbang dan seterusnya, mengingat dan seterusnya, memutuskan, menetapkan dan seterusnya, mengangkat sebagai Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia," ujar Deputi Bidang Administrasi Aparatur Kementerian Sekretariat Negara Nanik Purwanti saat membacakan...

10. Mohammad Oemar untuk Republik Prancis merangkap Kepangeranan Andorra Keharyapatihan Monaco dan Organisasi Pendidikan Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan PBB berkedudukan di Paris 11. Tatang Budie Utama Razak untuk Republik Kolombia merangkap Antigua dan Barbuda, Barbados dan Federasi St. Kitts dan Nevis, berkedudukan di Bogota13. Arrmanatha C. Nasir untuk Perserikatan Bangsa-Bangsa, organisasi internasional lainnya di New York, dan Internasional Seabed Authority berkedudukan di New York

14. Febrian Alphyanto untuk PBB Organisasi Perdagangan Dunia dan organisasi internasional lainnya di Jenewa berkedudukan di Jenewa16. Okto Dorinus Manik untuk Republik Demokratik Timor Leste berkedudukan di DiliSelanjutnya, Presiden mengambil sumpah para Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia.

"Bahwa saya untuk diangkat menjadi Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh akan setia kepada Undang Undang Dasar Republik Indonesia Tahun 1945 serta akan menjalankan segala peraturan perundang-undangan dengan selurus-lurusnya demi darma bakti saya kepada bangsa dan negara. Bahwa saya dalam menjalankan tugas jabatan, akan menjunjung tinggi etika jabatan, bekerja dengan sebaik-baiknya dengan penuh rasa tanggung jawab.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Video Musik Savage Aespa Tembus 100 Juta Penayangan Hanya dalam 17 HariVideo musik Savage Aespa berhasil tembus 100 juta penayangan pada Jumat (23.10.2021). Pencapaian mengesankan ini hanya 17 hari setelah Savage dirilis. Video musik...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Sebanyak 61,17 Juta Warga Indonesia Sudah Terima 2 Kali Vaksin COVID-19Berdasarkan data Kementerian Kesehatan sebanyak 67.165.732 warga Indonesia sudah menerima 2 dosis vaksin COVID-19 setelah terjadi penambahan 849.065.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pertama di Bandung, 17.000 Peserta Ikuti Ikuti Lari HybridSekitar 17.000 peserta mengikuti ajang lari Pocari Sweat Run Indonesia 2021 secara hybrid (offline dan online) yang dipusatkan di Gedung Sate, Kota Bandung, dan...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Ilmuwan Catat 17.000 Seismik Terjadi di Gunung Berapi Bawah Laut TerbaruDan semenjak ditemukan ilmuwan mencatat ada 17.000 gejala seismik tak biasa yang sering terjadi gunung bawah laut tersebut. Para ilmuwan menemukan gunung berapi...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Fadjroel Rachman Akan Dilantik Jokowi Jadi Dubes KazakhstanSelain Fadjroel Rachman, ada sejumlah nama yang juga akan dilantik Jokowi menjadi dubes RI untuk negara-negara sahabat. Salam untuk Borat Sagdiyev 😀 . Ceweknya cantik cantik. Pulang jangan kawin lagi ya. 🙏😂 Gk sia2 ya pasang badan.. akhirnya dpat reward juga...
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »