TEMPO.CO, Jakarta - Sebuah kafe di Jerman merayakan pembukaan kembali dengan cara unik. Pengelola membagikan topi jerami yang di atasnya terdapat pool noodles -- pelampung di kolam renang berbetuk tabung panjang berwarna-warni. Pool noodles itu bakal menyentuh kepala tamu lain bila terlalu dekat. Itulah yang dilakukan pemilik Cafe Rothe di Kota Schwerin.
'Itu lelucon yang sempurna dan tentu saja itu lucu, pelanggan kami benar-benar menyukainya. Tapi apa yang ditunjukkan kepada kami adalah betapa sulitnya menjaga jarak 1,5 meter ,' kata Rothe, yang mengatakan dia terkejut dengan perhatian foto unggahannya yang mendunia. Kafe dan toko gula biasanya memiliki 36 meja di dalam dan 20 di luar dalam cuaca yang lebih hangat, kata Rothe.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
|em|Mass Pool Test|/em| Bisa Diterapkan di Indonesia |Republika OnlineMass pool test bantu tentukan karantina secara selektif.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »
Kafe Jerman Ini Punya Cara Unik Jaga Jarak Sosial CoronaSebuah kafe di Jerman menggunakan topi dengan sedotan raksasa untuk menjaga jarak pelanggan saat relaksasi social distancing Corona terjadi.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »
Liga Jerman tak Hukum Pemain yang Langgar Aturan Jaga Jarak |Republika OnlineLiga Jerman tidak menghukum pemain yang langgar aturan jaga jarak saat pertandingan. Main bola jaga jarak kek mana ceritanya ...? Ceritain dong Masak iya saat tendangan bebas..Pagar hidupnya physical distancing 1½ meter? striker tanpa pengawalan dong? hahahaha...
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »
Imbas Corona, Masuk Cafe di Jerman Pakai Baling-baling BambuSebuah cafe di Jerman menyiapkan aksesoris khusus berupa topi dilengkapi 'baling-baling bambu' agar pengunjung tetap menjaga jarak. kereen...kreatif 🤪 cafe boleh buka?
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »
Lokalisasi Kedok Kafe di Jakut Digerebek, Ratusan Orang Diamankan-5 Tersangka'Jadi kan di situ kan lokalisasi berkedok kafe remang-remang,' kata Kasat Reskrim Polres Jakut Kompol Wirdhanto Hadicaksono.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »
Lupakan Jarak Sosial Saat Selebrasi, DFL Tak Jatuhkan SanksiLiga Sepak Bola Jerman (DFL) telah mengonfirmasi tak akan menjatuhkan sanksi pada pemain yang lupa menjaga jarak ketika...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »