Polisi Bekuk Komplotan Begal yang Beraksi di Bojong Gede dan Bekasi

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Modus operandi para begal, mereka mengapit korban dan tanpa basa-basi pukul dan bacok korban. Setelah korban tak berdaya pelaku ambil barang milik korban dan melarikan diri.

Liputan6.com, Jakarta Polda Metro Jaya menangkap enam orang terkait kasus begal sepeda motor. Dua komplotan begal tertangkap usai beraksi di Bojong Gede Kabupaten Bogor dan Bekasi, Jawa Barat.

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol E Zulpan menrici komplotan begal yang pertama diamankan terdiri dari DS , RHR , H dan FH . Ia dikenal sadis karena melukai korbannya. BACA JUGA: Pelaku Begal Sadis yang Tewaskan Pegawai Basarnas Ditangkap, Satu Masih Buron BACA JUGA: Polisi Tangkap Kelompok Begal yang Membacok Korban hingga Tewas di Cakung "Modus operandi para pelaku apit korban dan tanpa basa-basi pukul dan bacok korban. Setelah korban tak berdaya pelaku ambil barang milik korban dan melarikan diri," kata dia di Polda Metro Jaya, Jumat .Zulpan mengatakan, keduanya selalu berboncengan sepeda motor, berkeliling mencari sasaran.

2 dari 2 halamanBuntuti KorbanZulpan menyebut, kedua orang ini terlebih dahulu membuntuti korban sebelum merampas barang-barang berharga yang dibawa korban. Atas perbuatannya, para begal dijerat Pasal 365 KUHP.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polisi Tangkap Seorang Anggota Ormas yang Diduga Aniaya Perwira Menengah PolisiPemuda Pancasila yang diduga mengeroyok perwira menengah polisi saat aksi demonstrasi di depan gedung DPR/MPR. / Megapolitan NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN NegaraTakutSamaBKN
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pengamat: Bekuk Myanmar, Timnas Indonesia Bisa Sulit Lawan MalaysiaTimnas Indonesia diprediksi bisa kesulitan saat melawan Malaysia dan Vietnam dalam persaingan Grup B Piala AFF 2020 (2021).
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Greysia/Apriyani Bekuk Wakil Jepang, Beber Kunci Lolos Semifinal Indonesia Open 2021, PerfekPasangan ganda putri Greysia/Apriyani berhasil membekuk Wakil Jepang Mayu/Asako. Greysia/Apriyani beber kunci lolos semifinal Indonesia Open 2021 IndonesiaOpen2021
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

1 Tentara Lawan 2 Polisi, Akibat Tak Terima Adiknya Ditilang1 Tentara Lawan 2 Polisi terjadi di sekitar Pos Lalu Lintas Batu Merah, Sirimau, Ambon pada Rabu 24 November 2021. Cek lagi itu Polisi pa Satpam.. Jan2 tu TNI marah gegara Satpam songong brani2 Nilang? Coba cek lagi ah nyang bener... BenerinSarung yaeyalah, terima tu pakeeeet, pernyataan cinta dari idola, gitu kan? Pemberani2 aparat kita, jiwa korsaahhhh
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Pecatan Polisi Penggugat Kapolda NTT Disebut Desersi 123 HariPetrus Kopong Eban Ataklen, pecatan polisi yang menggugat Kapolda NTT ke PTUN Kupang disebut pernah meninggalkan tugas tanpa izin atau desersi selama 123 hari.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »