Nazaruddin Bebas, KPK Tegaskan tak Pernah Berikan Status JC |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menurut KPK, status JC jadi alat Nazaruddin untuk mendapatkan hak warga binaan.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi , Lili Pintauli Siregar menghormati keputusan Kementrian Hukum dan HAM yang telah membebaskan mantan Bendahara Umum Partai Demokrat, M Nazarudin. Namun, Lili menegaskan, KPK tidak pernah memberikan status justice collaborator kepada Nazarudin.

Lebih lanjut Lili menerangkan, KPK memang pernah menerbitkan dua surat keterangan yakni pada 09 Juni 2014 dan 21 Juni 2017. Namun, surat yang KPK terbitkan adalah surat keterangan bekerjasama untuk Nazaruddin karena sejak proses penyidikan, penuntutan dan di persidangan telah mengungkap perkara korupsi pembangunan Pusat Pendidikan dan Pelatihan Sarana Olahraga Nasional Hambalang.

Dalam surat keterangan bekerja sama tersebut, juga menegaskan KPK tidak pernah menetapkan Nazaruddin sebagai JC."Ini yang kemudian jadi alat bagi Nazarudin untuk ajukan permohonan dapatkan hak sebagai warga binaan,"ucap Lili. "Karena mereka punya kewenangan tentu punya pertimbangan surat ini pernah jadi petunjuk untuk mereka memberikan sejumlah hak untuk warga binaan,"terang Lili.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KPK Tegaskan Komitmen dan Integritas untuk Berantas KorupsiKPK menegaskan pentingnya komitmen dan integritas dalam upaya memberantas korupsi di Indonesia. berantas korupsi tegak lurus kedepan, jangan ada yg ditutupi, apalagi disembunyikan
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Amankan Aset Negara, PLN gandeng KPK dan BPN Se-Provinsi JambiPLN merencanakan program sertifikasi tanah dengan target sejumlah 1980 persil sertifikasi baru sehingga pada akhir tahun 2020 aset bersertifikat mencapai 80%.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Korupsi Proyek Fiktif, KPK Usut Aliran Uang ke Sejumlah Pihak di Waskita KaryaKPK terus mengusut aliran uang dari perusahaan subkontraktor fiktif dalam kasus dugaan korupsi pekerjaan subkontraktor fiktif pada proyek Waskita Karya.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Politikus PKS: Pegawai KPK Jadi ASN, Ibarat Api dalam SekamKetua DPP PKS Mardani Ali Sera mengkritik keputusan Presiden Joko Widodo yang menerbitkan Peraturan Pemerintah Nomor No...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

ICW Desak KPK Tangani Kasus Jaksa Pinangki - Tribunnews.com
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Amankan Aset Negara, PLN Gandeng KPK dan BPN se-Provinsi JambiKerja sama dengan BPN dan KPK tersebut merupakan bentuk komitmen untuk mengamankan, memelihara, dan mendayagunakan aset...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »