Meski Telah Beroperasi, Operator Bus Zhongtong Tetap Didenda Rp 26,8 Milliar

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dari 59 unit bus Zhongtong yang tersedia, baru 21 armada yang telah beroperasi untuk Transjakarta.

Liputan6.com, Jakarta - Direktur Utama Perum Pengangkutan Penumpang Djakarta , Pande Putu Yasa menyatakan, pihaknya harus membayarkan denda sebesar Rp 26,8 milliar kepada PT Transjakarta. Hal tersebut dikarenakan adanya keterlambatan dalam pengadaan bus merek Zhongtong.

Sedangkan sisanya ditargetkan beroperasi pada 1 November 2019. Sebab armada sisanya perlu dilakukan sejumlah perbaikan. Sebelumnya, bus Transjakarta merek Zhongtong asal China kembali mengaspal di jalanan Jakarta. Sepintas tak ada yang berbeda dengan bus Transjakarta merek lainnya yang berwarna biru kombinasi putih.

Nadia mengatakan, pengadaan bus ini adalah pelaksanaan kontrak 2013 yang kemudian tiba di Jakarta pada 2016. Operator dari Bus Zhong Tong, yakni Perum Pengangkutan Penumpang Djakarta , belum menyelesaikan kontraknya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Penyesalan Cristiano Ronaldo meski Telah Cetak Gol Ke-700Hasil yang berlainan antara pencapaian pribadi dan tim membuat Cristiano Ronaldo tidak sepenuhnya bahagia akan hal tersebut.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Sepertinya Pendukung Jokowi Bakal Tetap Santai Meski Gerindra Dijatah Kursi MenteriPengamat polifik Alfarisi Thalib memprediksi bakal ada pihak yang merasa dirugikan dengan bergabungnya Partai Gerindra ke dalam koalisi pemerintahan Presiden Jokowi. KabinetJokowi
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Alasan Faisal Amir Mau Segera Kuliah Meski Masih SakitMahasiswa Universitas Al Azhar Indonesia, Faisal Amir, menyatakan ingin segera mengikuti perkuliahan yang telah terbengkalai 3 pekan lebih.
Sumber: temponewsroom - 🏆 13. / 63 Baca lebih lajut »

Berisi Air Suci, 'Sepatu Yesus' Ini Ludes dalam Hitungan Menit Meski Harganya Rp 42 JutaPerusahaan kreatif asal Brooklyn memodifikasi Nike Air Max 97, dan mengubahnya menjadi 'Sepatu Yesus' berisi air suci.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kompolnas dinilai pasif meski penanganan demo timbulkan korban lagiKomisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) disoroti lantaran dinilai pasif saat penanganan unjuk rasa mahasiswa dan siswa oleh aparat kepolisian menimbulkan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Cerita Nurseha yang Jadi Marketing Meski Miliki Keterbatasan FisikNurseha terlahir dengan kelainan fisik di salah satu kakinya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »