Liga Italia atau Liga Inggris, Mana yang Lebih Menyenangkan bagi Carlo Ancelotti?

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 17 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Mana yang lebih menyenangkan menurut Carlo Ancelotti, Liga Italia atau Liga Inggris?

Ancelotti sempat hijrah ke liga domestik negara lain sebelum kembali ke Italia pada awal musim 2018-2019 untuk mengarungi Serie A bersama Napoli.Jeda antara 2009 dan 2018 itu dia isi dengan menjajal beberapa kompetisi top Eropa lainnya, termasuk Liga Inggris.Pada musim pertamanya , dia berhasil membawa Chelsea merengkuh tiga gelar, yakni juara Liga Inggris, Piala FA dan Community Shield.

Namun, musim keduanya tidak berakhir sesuai harapan. Dia harus puas finis di peringkat kedua klasemen Liga Inggris 2010/2011 dan memilih hengkang ke klub peserta Liga Perancis, Paris Saint-Germain. Setelah juga sempat melatih Real Madrid dan Bayern Muenchen, saat ini Ancelotti memilih Everton sebagai pelabuhan selanjutnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Klub Liga Inggris Tak Dapat Dispensasi Pemerintah, Agenda Liga Champions dan Liga Europa Jadi BerantakanOtoritas terkait hanya ingin pengecualian seminim mungkin terhadap kedatangan internasional ini, misalnya kepada ofisial atau petugas medis dari negar Ofisial?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Bos MU Bicara Soal Kelanjutan Liga Inggris dan Liga EuropaDi ajang Liga Inggris, MU berada di urutan kelima, tertinggal tiga poin dari Chelsea.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Ancelotti Lebih Senang Melatih di Inggris Dibanding Italia |Republika OnlineSepak bola Italia sedang berbenah, tapi itu tak mudah ketika mengubah kultur negara.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Liga Inggris Didesak Tentukan Klasemen Akhir dengan Adil |Republika OnlineAkan ada klub yang tak senang tapi keputusan harus diambil.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Piala FA Digelar setelah Liga Inggris BerakhirPiala FA akan digelar setelah Liga Inggris musim 2019-2020 berakhir.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »