Krisis Energi Dunia, Kementerian ESDM Tegaskan Indonesia Aman

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 61 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Beberapa negara dilanda krisisenergi, bagaimana dengan Indonesia? Baca selengkapnya 👇

Ilustrasi Pembangkit Listrik Tenaga Uap . ) menegaskan Indonesia tidak akan mengalami krisis energi sebagaimana yang terjadi di beberapa negara seperti Tiongkok dan Inggris. Ketersediaan pasokan bahan baku dan pengaturan harga menjadi salah satu indikator kehadiran negara dalam menjamin pemenuhan energi nasional.

Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Kementerian ESDM Rida Mulyana mengatakan krisis energi yang terjadi di beberapa negara akibat kurangnya pasokan bahan baku ke pembangkit listrik serta melambungnya harga komoditas. Sedangkan di Indonesia volume bahan baku pembangkit listrik dan tarifnya sudah ditetapkan pemerintah.

Rida menegaskan pemerintah telah menyiapkan instrumen agar pelaku tambang mematuhi ketentuan DMO. Salah satu instrumen yakni larangan ekspor bagi perusahaan yang belum memenuhi kuota batu bara dalam negeri sebesar 25%. Tercatat sejumlah perusahaan terkena sanksi larangan tersebut pada Agustus kemarin."Sejak Juli Pak Menteri minta aturan ini dipatuhi. Kita sempat setop ekspor batu bara karena kekuatiran dalam negeri kurang," tegasnya.

Dikatakannya rencana cadangan pun telah disiapkan bila pasokan batu bara dalam negeri terhambat. Pemenuhan kebutuhan listrik mengandalkan pembangkit gas maupun bahan bakar minyak. Pihaknya sudah berkoordinasi dengan PLN dan Pertamina terkait hal tersebut. Namun dia mengingatkan kedua jenis pembangkit itu lebih mahal biaya produksinya ketimbang batu bara."Ini agar kita tidak terjadi krisis energi," ujarnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah Akan Penuhi Net Zero Emission, Ini Strategi Kementerian ESDMApa strategi yang akan dilakukan KementerianESDM dalam memenuhi NetZeroEmission? Baca selengkapnya 👇
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Krisis Energi Memukul Pemulihan Ekonomi GlobalKrisis energi melanda banyak negara di dunia yang sedang dalam pemulihan ekonomi global.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Jokowi: Krisis Energi Eropa, Daerah Sawit-Batu Bara SenangJokowi mengatakan Indonesia mendapat manfaat dari krisis energi di Eropa dan China karena membuat naiknya permintaan komoditas energi. Benar tuh minyak goreng yg tdnya 30.000 naik jadi 34000 besok kata tukang jualan naik lagi. Aneh yah yg krisis disana kok yg disini naik . impor batu bara meningkat jika pihak internal aliansi memblokir/menjatah di Tiongkok, Iran akses trade/logistik ke Kazakshtan begitukah ?
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

UE: Kembali ke Batu Bara Akan Jadi Tragedi IklimKembali menggunakan energi kotor dari batu bara selama krisis energi saat ini akan menjadi tragedi iklim. Batubara Bumeesummit2021 __ Info dan Registrasi
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Indonesia Disebut-sebut Sebagai Biang Krisis Energi di Singapura - Tribunnews.comOtoritas Pasar Energi atau Energy Market Authority (EMA) Singapura menyebutkan volatilitas harga gas alam cair
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Potensi Energi Terbarukan Indonesia Dipuji Wakil Presiden Uni EropaIndonesia memiliki potensi besar energi terbarukan dan Wakil Presiden Uni Eropa berharap hal ini bisa dioptimalkan. Jangan muda terima pujian, ujung ujungnya ada maunya, apa itu...? 1. Batu bara. 2. Nikel. 3. Bouksit. 4. Minyak. 5. Dll. Minta harga murah diskon 60 prosen...
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »