Petugas dari Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Bandar Lampung berupaya memadamkan api yang membakar lahan di Tempat Pembuangan Akhir Sampah Bakung, Kelurahan Bakung, Kecamatan Teluk Betung Barat, Kota Bandar Lampung, Sabtu .
Menurut Anthoni, api sudah bisa dipadamkan pada Sabtu dini hari. Namun, api kembali membakar tumpukan sampah yang ada di TPA tersebut pada Sabtu pagi.TPA Bakung di Kelurahan Bakung, Kecamatan Telukbetung Barat, Kota Bandar Lampung, terbakar, Kamis . Api diduga berasal dari gas metan yang berlebih dan menguap sehingga menimbulkan percikan api.
Puluhan petugas pemadam kebakaran sibuk menyemprotkan air ke titik-titik api. Dua mobil pemadam kebakaran disiagakan di lokasi tersebut. ”Kalau angin bertiup ke arah sini, asapnya lumayan tebal dan bikin mata pedih,” ucap Asep Mulyana , warga sekitar.Sekretaris Badan Penanggulangan Bencana Daerah Lampung Indra Utama menuturkan, pihaknya membantu membagikan masker kepada warga yang terdampak asap akibat kebakaran lahan TPA Bakung. Selain itu, pihaknya juga membantu menambah sarana mobil tangki air untuk mempercepat proses pemadaman.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »