Kasus jenis baru COVID-19 muncul di Amerika Latin

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 19 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Kasus jenis baru COVID-19 yang pertama kali ditemukan di Inggris, kini muncul di Amerika Latin.

Perawat bekerja saat Tahun Baru di rumah sakit lapangan yang dibuat di gim olahraga untuk merawat pasien dengan penyakit virus korona di Santo Andre, negara bagian Sao Paulo, Brazil, Jumat . ANTARA FOTO/REUTERS/Amanda Perobelli/pras/cfo

Negara Amerika Selatan termasuk Brazil dan Chile masing-masing melaporkan dua kasus jenis baru COVID-19. Laboratorium Strategis di Adolfo Lutz Institute milik pemerintah melakukan pengurutan genetik dari sampel yang dikirim oleh laboratorium swasta pada 2 Januari dan menyatakan bahwa kasus tersebut termasuk COVID-19 jenis baru alias B.1.1.7, menurut pemerintah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.