Liputan6.com, Munchen - Bundesliga pekan ke-27 bakal mempertarungkan duel sengit antara Bayern Munchen vs Eintracht Frankfurt pada Sabtu . Duel ini bakal berlangsung di Allianz Arena.Tercatat, dalam 48 pertandingan di Allianz Arena melawan Frankfurt, Bayern Munchen mencatatkan 39 kemenangan. Sisanya, Munchen meraih lima hasil imbang dan empat kekalahan.
Masing-masing pasti memburu kemenangan karena posisi belum aman dari jeratan degradasi Bundesliga. Sayang atmosfer kurang terasa karena laga berlangsung tanpa penonton. Borussia Dortmund akan coba terus mengejar pimpinan klasemen Bayern Munchen saat melawat ke markas VfL Wolfsburg. Berikut jadwal lengkap pekan 27 Bundesliga musim ini:20.30 WIB: Borussia Monchengladbach vs Bayer Leverkusen20.30 WIB: Paderborn 07 vs TSG Hoffenheim18.30 WIB: FC Schalke 04 vs FC Augsburg3 dari 3 halamanKlasemen Bundesliga
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »