Indonesia minta Malaysia perbaiki kondisi detensi imigrasi

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah Indonesia meminta pihak Imigrasi Malaysia untuk memperbaiki kondisi rumah penahanan.

Dua pengunjuk rasa yang tergabung di Koalisi Buruh Migran Berdaulat berdemonstrasi di depan Kedutaan Besar Malaysia, Jakarta, Jumat . Mereka menyampaikan protes kepada pemerintah Malaysia terkait penyiksaan dan kematian buruh migran Indonesia dalam Pusat Tahanan Imigrasi di Sabah, Malaysia. ANTARA FOTO/Galih Pradipta/wsj.

“Di lain pihak, KJRI dan KRI di Sabah juga akan meningkatkan intensitas kunjungan pemantauan, bantuan logistik pakaian, makanan, obat-obatan, alat-alat kesehatan, dan tes PCR dalam proses pemulangan,” demikian isi keterangan tertulis Kemlu RI, Rabu. Dalam waktu dekat, duta besar RI untuk Malaysia akan mengunjungi Sabah dan bertemu dengan pihak terkait guna segera mematangkan langkah-langkah tersebut.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah Diminta Serius Perhatikan Kondisi WNI di Pusat Tahanan Imigrasi MalaysiaKoalisi Buruh Migran Berdaulat meminta pemerintah serius memperhatikan kondisi WNI yang mendekam di tahanan imigrasi Malaysia. Dalam laporannya, dari Januari-Maret 2022 terdapat 18 warga Indonesia meninggal di pusat tahanan imigrasi di Tawau, Sabah. Petinggi bangsa ini hanya pandai..pencitraan.. Melupakan hal 2 yg urgent untuk ditangani.. Semua nya jadi amburadul.. 👎👎
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Migrant Care Minta Pemerintah Tindak Lanjuti Temuan Tewasnya 149 TKI di Tahanan Imigrasi MalaysiaMigrant Care pun pernah melakukan penelitian pada 2017 hingga awal 2020dan menemukan kondisi tahanan imigrasi Malaysia memang kondisinya sangat buruk.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Diduga Akibat Kekerasan, KBMB Catat 149 WNI Meninggal di Pusat Tahanan Imigrasi MalaysiaKBMB mencatat sebanyak 149 warga negara Indonesia meninggal dunia di seluruh pusat tahanan imigrasi di Sabah, Malaysia
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Article headlineGELORA.CO -   18 Warga Negara Indonesia (WNI) dikabarkan meninggal dunia dalam Depo Tahanan Imigrasi (DTI) di Sabah, Malaysia. Kabar ini pun... deplu Menlu_RI tolong di tindak lanjuti
Sumber: geloraco - 🏆 34. / 51 Baca lebih lajut »

Patut Dibaca! 5 Ekonom Beberkan Kondisi Indonesia TerkiniBagaimana kondisi Indonesia terkini, simak ulasan lima ekonom berikut!
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Kemlu tindaklanjuti laporan belasan WNI meninggal di tahanan MalaysiaKementerian Luar Negeri RI telah mempelajari laporan dari Koalisi Buruh Migran Berdaulat (KBMB) mengenai belasan warga negara Indonesia (WNI) yang meninggal ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »