Enam Seniman Indonesia Pamer Karya di Beijing |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Karya keenam pelukis ini dipilih oleh kurator dari 47 pengajuan dari Indonesia.

REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING -- Enam pelukis Indonesia terpilih untuk mengikuti pameran seni bergengsi, The 9th Beijing International Art Biennale , pada 21 Januari hingga 15 Februari. Ajang ini mengusung tema"Light of Life", dengan fokus pada semangat anti-epidemi dan semangat Olimpiade.

Atas permintaan penyelenggara, Duta Besar RI untuk Cina Djauhari Oratmangun menyampaikan sambutan."Seni dapat menyediakan saluran bagi orang-orang untuk bersatu melawan epidemi dan menenangkan emosi mereka selama epidemi," kata Dubes Djauhari dalam keterangan tertulis yang diterima Republika, Senin .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Kudoakan yg terbaik untuk org2 Indonesia. 🇮🇩 🙏 Tetap semangat. Tuhan memberkati. 🙏

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.