Emir Qatar tak Hadiri KTT Dewan Kerja Sama Teluk di Saudi

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ketidakhadiran emir memperkecil kemungkinan rekonsiliasi Qatar dan negara teluk.

REPUBLIKA.CO.ID, DOHA -- Emir Qatar Sheikh Tamim bin Hamad Al Thani tidak menghadiri KTT Dewan Kerja Sama Teluk ke-40 di Riyadh, Arab Saudi, yang dijadwalkan dihelat pada Selasa . Ketidakhadirannya memperkecil kemungkinan rekonsiliasi antara Qatar dan beberapa negara Teluk. Baca Juga Dilaporkan kantor berita Qatar, Qatar News Agency, Sheikh Tamim memerintahkan Perdana Menteri Qatar Abdullah bin Nasser bin Khalifa Al Thani untuk memimpin delegasi ke Riyadh.

Undangan tersebut diterima Menteri Luar Negeri Qatar Sheikh Mohammed bin Abdulrahman Al Thani saat bertemu Sekretaris Jenderal GCC Abdulatif bin Rashid Al Zayani. Namun Kementerian Luar Negeri Qatar memang tak menerangkan apakah Sheikh Tamim akan memenuhi undangan tersebut atau tidak. Dia mengaku tak dapat menerima perselisihan yang sedang berlangsung di antara negara-negara GCC. “Ini telah melemahkan kemampuan kita dan merusak keuntungan kita,” ujarnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

UGM Gandeng Dewan Pers Beri Pendidikan Pers bagi MahasiswaKerja sama antara UGM dan Dewan Pers ini sebagai bentuk pemahaman bahwa kemerdekaan pers memerlukan kemampuan kompetensi...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Presiden Jelaskan Alasan Tak Hadiri Peringatan Hakordia di KPKPresiden menyebut, peringatan Hakordia merupakan momentum pengingat untuk mengevaluasi dan melanjutkan gerakan antikorupsi.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Erdogan Kritik Keras Macron yang Sebut Terorisme IslamErdogan mengkritik Macron yang menggunakan kalimat terorisme Islam di KTT NATO.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pemerintah Aceh Teken Perjanjian Beli PesawatAceh menandatangani perjanjian kerja sama pengadaan pesawat terbang N219
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

KAI-MRT Bentuk Usaha Patungan untuk Integrasi TransportasiKerja sama KAI-MRT menjadi tonggak penting bagi Indonesia untuk memiliki transportasi terintegrasi dan efisien
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Republik Ceska Tertarik Kerja Sama Mebel dengan JeparaRepublik Ceska ingin menjalin kerja sama mebel dan ukir dengan Pemkab Jepara.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »