Dikecam Soal Kabul, Menhan Belanda Juga Mengundurkan Diri

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menteri Pertahanan Belanda, Ank Bijleveld telah mengumumkan pengunduran dirinya pada Jumat (17/9/2021) terkait evakuasi Kabul. Selengkapnya: 👇 Belanda

tindakan Bijleveld menyusul pengunduran diri Menteri Luar Negeri Sigrid Kaag pada Kamis .

"Saya ingin terus menyelesaikan misi untuk membawa para penerjemah yang masih berada di Afghanistan, dan yang mengandalkan kami, ke tempat yang aman," katanya. Parlemen juga mengeluarkan mosi terpisah yang mengecam seluruh kabinet dan menunjuk Menteri Luar Negeri Sigrid Kaag sebagai orang yang paling bertanggung jawab atas kegagalan evakuasi. Tak lama setelah pemungutan suara, Kaag mengumumkan pengunduran dirinya, sekaligus mengisyaratkan bahwa Bijleveld harus mundur juga.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Militer AS Minta Maaf atas Serangan Drone yang Tewaskan 10 Warga Sipil di KabulMiliter AS meminta maaf atas serangan drone di Kabul bulan lalu yang menewaskan sebanyak 10 warga sipil, termasuk tujuh anak-anak.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

AS Akui Serangan di Kabul Tewaskan 10 Warga Sipil bukan Militan ISISSerangan itu, kata McKenzie, dimaksudkan untuk menargetkan operasi ISIS yang diduga oleh intelijen AS bertujuan untuk menyerang bandara Kabul.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Serangan drone-nya di Kabul tewaskan 7 bocah, AS minta maafMiliter Amerika Serikat, Jumat (17/9), meminta maaf karena serangan pesawat nirawak (drone) yang dilakukannya di Kabul pada Agustus ternyata menewaskan 10 ... real terrorist
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

AS akui serangan drone mereka tewaskan warga sipil di Kabul, tujuh di antaranya anak-anak - BBC News IndonesiaBarang yang diduga sebagai bahan peledak oleh Intelijen AS ternyata tempat penampung air. Korban termuda dalam serangan AS ini berusia dua tahun.
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

Dianggap salah urus pengungsi Afghanistan, Menlu Belanda mundurMenteri Luar Negeri Belanda Sigrid Kaag mengundurkan diri pada Kamis (16/9) setelah mayoritas parlemen menyatakan Kaag melakukan kesalahan soal pengurusan ... Kok mundur ? padahal banyak kambing yg bisa dihitamkan loh kek di negara Wakanda sana ! 😩😩😩
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Evakuasi Afghanistan Kacau, Menteri Luar Negeri Belanda MundurMenteri Luar Negeri Belanda Sigrid Kaag pada Kamis mengundurkan diri setelah mayoritas parlemen mengatakan dia salah menangani evakuasi pengungsi dari Afghanistan bulan lalu. TempoDunia
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »