Cuaca Buruk Telan Korban, Warga Cirebon Diminta Waspada

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 70%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Angin kencang disertai hujan deras yang melanda Cirebon, Jawa Barat, pada Jumat (3/12/2021) malam merusak sejumlah bangunan dan menewaskan seorang warga. Masyarakat diminta lebih waspada dengan cuaca buruk. Nusantara AdadiKompas abdullah_fikri

Petugas membersihkan pohon tumbang yang menimpa sejumlah warung di Jalan Cipto Mangunkusumo, Kota Cirebon, Jawa Barat, Sabtu . Angin kencang dan hujan deras pada Jumat malam menyebabkan pohon tumbang di sejumlah daerah di Cirebon.

CIREBON, KOMPAS — Angin kencang disertai hujan deras yang melanda Cirebon, Jawa Barat, pada Jumat malam tidak hanya merusak sejumlah bangunan, tetapi juga menyebabkan korban jiwa. Masyarakat diminta waspada karena cuaca buruk diperkirakan masih berlangsung hingga sepekan ke depan. Berdasarkan data sementara Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Cirebon, sedikitnya 24 pohon tumbang akibat cuaca buruk di Desa Kasugengan Kidul, Kecamatan Depok, pada Jumat malam. ”Kejadian itu menimbulkan korban jiwa bernama Kadin ,” kata Pelaksana Tugas Kepala BPBD Cirebon Alex Suheriyawan, Sabtu .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Prakiraan Cuaca BMKG: Sebagian Jakarta Hujan Disertai Angin KencangSiang hingga sore hari, hujan berpotensi turun disertai kilat/petir dan angin kencang dengan durasi singkat di sebagian wilayah Jakarta.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Simak Prakiraan Cuaca Jabodetabek Hari Ini, BMKG: Hujan Lebat dan Angin KencangBMKG memprakirakan cuaca di wilayah Jabodetabek cerah berawan hingga hujan lebat disertai petir dan angin kencang, Jumat (3/12), simak selengkapnya. Cuaca
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Prajurit Rusia Meninggal Tertimpa Kendaraan karena Angin TopanPrajurit Rusia yang berada di Pulau Iturup, Kepulauan Kuril, Oblast Sakhalin, meninggal dunia tertimpa kendaraan militer karena terjangan angin Topan.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Detik-detik Angin Kencang Terbangkan Atap Rumah di TemanggungPuluhan rumah warga di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah rusak diterjang angin puting beliung, Kamis Petang, (2/I2).
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

PERINGATAN Dini Cuaca Ekstrem BMKG Jumat, 3 Desember 2021: 29 Wilayah Hujan Lebat dan Angin Kencang - Tribunnews.comBMKG merilis peringatan dini untuk hari ini, 3 Desember 2021, terjadi 29 wilayah yang berpotensi hujan lebat disertai kilat dan angin kencang.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Warga Surabaya Diminta Waspada Bajir Rob PesisirWarga Kota Surabaya diminta siaga potensi banjir rob yang terjadi pada 2-7 Desember 2021 di kawasan pesisir Surabaya.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »