China U-19 Kalah karena Kelelahan, Puji Indonesia

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Timnas China U-19 menyerah dari Indonesia U-19 dengan skor 1-3. Pelatih China Yaodong Cheng mengakui permainan Garuda Nusantara cukup bagus.

dengan skor 1-3. Pelatih China Yaodong Cheng mengakui permainan Garuda Nusantara cukup bagus.

Pertandingan ujicoba antara Indonesia U-19 vs China U-19 digelar di Stadion Gelora Bung Tomo, Kamis malam. Indonesia tancap gas dengan unggul tiga gol di babak pertama melalui gol-gol Amiruddin Bagus Kahfi Alfikri, Fajar Fathur Rahman, dan Alfreandra Dewangga. Satu-satunya gol balasan China tercipta di babak kedua dari titik penalti. Diawali dari pelanggaran Alfreandra sehingga Tao Qianlong bisa memperkecil ketinggalan China menjadi 1-3.Cheng mengungkapkan bahwa timnya tidak menjalani persiapan maksimal untuk melawan Indonesia U-19. Namun, diakui Cheng, Indonesia menampilkan performa impresif.

"Persiapan kami sangat singkat dan pemain kami banyak yang kecapean, karena sebelumnya banyak menjalani pertandingan uji coba. Kami sebenarnya melakukan permainan menyerang tapi karena kecepatan indonesia kami tidak bisa mengimbanginya," lanjut Cheng."Indonesia bermain sangat bagus. Terutama di babak pertama kami tidak bisa menyamai permainan cepat indonesia kami mencoba menyerang tapi kesulitan. Di babak kedua kami berusaha menyerang. Dan kami dapat satu gol.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Junior mh garuda.. Pas senior burung empritt.. Semangat garuda!!! Nnti jgn jd burung empritt pas senior..

Kalo junior jago2 giliran udh senior jadi memble, knapa y 🤔

Timnas U-16U-19U-23SeniorMU

Yg Junior Dongkrak Persepak bolaan Indonesia. GG lah

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dalih Timnas U-19 China Usai Kalah dari Timnas IndonesiaTimnas U-19 China menyerah 1-3 saat beruji coba dengan timnas U-19 Indoesia.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Timnas U-19 Indonesia Vs China, Alasan Fakhri Husaini Pilih Lawan ChinaAda sejumlah alasan Indonesia menunjuk timnas U-19 China sebagai lawan dalam uji coba kali ini. Apa ya alasannya? Bola Klw timnas senior.... Ahhh sudahlah.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Surabaya Siap Gelar Pertandingan Timnas U-19 Vs China U-19Laga persahabatan timnas Indonesia U-19 vs China U-19 di Stadion Gelora Bung Tomo.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Timnas U-19 Atasi China U-19 3-1 pada Laga Uji CobaWalau menang, sejumlah catatan mengiringi penampilan tim asuhan Fakhri Husaini
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Timnas U-19 Kalahkan China U-19 3-1 pada Laga Uji Coba
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

China sebut kelelahan jadi penyebab kalah dari Timnas U-19Pelatih Tim Nasional China U-19 Yaodong Cheng menyebut kelelahan menjadi faktor utama timnya kalah 1-3 dari Tim Nasional Indonesia U-19 dalam pertandingan uji ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »