Cegah Virus PMK, Pengiriman Sapi ke Mataram Ditutup Sementara

  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 19 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pengiriman ternak dari Pulau Sumbawa dan Jawa Timur rencananya akan ditutup sementara. Guna mengantisipasi wabah virus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada ternak tersebut.

“Rencananya pengiriman ternak dari Pulau Sumbawa ke Lombok akan ditutup sementara,” kata Kabid Peternakan Dinas Pertanian Kota Mataram Diyan Riyatmoko padaTak hanya pengiriman ternak dari luar daerah, namun juga pasar hewan rencananya juga akan ditutup sementara. Sehingga kebutuhan daging nanti akan dilakukan di masing-masing kelompok peternak. Ditanya soal potensi harga daging melambung tinggi, terutama pada hari raya kurban karena pengirman ternak ditutup dari luar daerah.

Diyan mengatakan, tentu nanti ada peningkatan pengiriman daging beku. Tapi tidak boleh melintasi pelabuhan di Jawa Timur. Misalnya dari Pelabuhan Tanjung Priok langsung ke Lembar atau Pelabuhan Tanjung Mas Semarang langsung ke Lembar. “Kalau melintas dari Jawa Timur takut nantinya kendaraan yang membawa daging ada virusnya. Karena Jawa Timur daerah kasus,” ucap dia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cegah PMK, Sapi Masuk Sleman Akan Diawasi KetatPemkab Sleman mulai lakukan pengawasan ketat masuknya sapi dari luar daerah. Langkah ini diambil sebagai upaya mencegah penularan penyakit mulut dan kuku (PMK)
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Pemeriksaan Hewan Ternak Cegah PMKPemeriksaan fisik hewan ternak dilakukan untuk pencegahan merebaknya penyakit mulut dan kuku (PMK). Selain pemeriksaan fisik, petugas juga menyemprotkan cairan disinfektan ke seluruh area kandang. Metropolitan AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Pemprov DKI Imbau Warga Olah Daging Sapi dengan Tepat Cegah PMK |Republika OnlinePemprov DKI mengimbau warga mengolah daging sapi dengan tepat untuk mencegah PMK.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Cegah Wabah Penyakit Mulut dan Kuku, Polda Kepri Bentuk Satgas Pengawasan PMK - Pikiran-Rakyat.comMengikuti instruksi presiden untuk mencegah wabah Penyakit Mulut dan Kuku, Polda Kepri akan membentuk satgas pengawasan PMK.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Gerak Cepat Pemkab Boyolali Cegah Penyebaran PMKBelasan kasus penyakit mulut dan kuku pada sapi ditemukan di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah. Pemerintah Kabupaten Boyolali bergerak cepat mengisolasi ternak terpapar guna mencegah penyebaran penyakit di daerah tersebut. Nusantara AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Cegah Penularan PMK, Dinas Peternakan Semarang Larang Distribusi Jeroan Mentah ke Pasar-pasarDinas Peternakan Semarang mengimbau jika dibawa, jeroan, kepala, dan tulang harus direbus dahulu.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »