Liputan6.com, Jakarta Pecinta MotoGP sudah tahu permusuhan antara pembalap Repsol Honda Marc Marquez dengan legenda MotoGP, Valentino Rossi. Banyak yang menduga itu terjadi usai MotoGP Malaysia di 2015.
Saat itu, Rossi dirugikan karena sedang bersaing memprebutkan juara dengan Jorge Lorenzo. Maka itu, Rossi menuduh Marquez sengaja membantu Jorge Lorenzo agar menjadi juara di MotoGP 2015. "Setelah hari itu, semuanya tampak menjadi berbeda di hubungan kami," kata Marquez seperti dikutip La Gazzetta dello Sport.
"Saya juga bicara soal Lorenzo dan Dani Pedrosa.Kalau ini soal 2015, saya hanya bicara apa yang saya pikirkan."Rossi kini berusia 44 tahun. Sedangkan Marc Marquez baru saja merayakan ulang tahun ke-30."Konfrensi pers di Malaysia, Rossi menyerang saya secara publik, itu tidak hormat. Saya pikir itu intimidasi."
Marquez sudah memprediksi hasil buruk ini. Dia memang mempertanyakan kualitas mesin dari motor prototipe yang akan dipakai untuk MotoGP 2023.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »