Ini tugas yang diberikan oleh Pak Presiden kepada Badan Pangan Nasional bersama Bulog, tidak boleh main-main.
“Yang pertama, 640 ribu ton beras ini harus terbagi habis dalam 3 bulan. Untuk 21,3 juta KPM . Ini tugas yang diberikan oleh Pak Presiden kepada Badan Pangan Nasional bersama Bulog, tidak boleh main-main,” ujar Kepala Bapanas dalam acara Gerakan Pangan Serentak, di Kantor Bapanas, Jakarta, Senin. Tak hanya itu, Presiden Jokowi memerintahkan Bulog untuk menggelontorkan 200 ribu ton beras komersial melalui penggilingan padi se-Indonesia agar harga beras terjaga.
“Secepatnya saudara-saudara kita yang memegang kuota impor harus merealisasikan importasinya, termasuk BUMN di bidang pangan RNI dan PTPN,” ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »