Begini Persiapan Mal di Jakarta Sebelum Dibuka Kembali

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Mal-mal di Jakarta tengah menyusun pedoman protokol kesehatan, sebagai upaya persiapan pembukaan kembali pusat perbelanjaan.

TEMPO.CO, Jakarta - Beroperasinya kembali mal-mal di Jakarta, bergantung kebijakan pemerintah. Namun sebelum izin tersebut turun, mereka telah melakukan berbagai persiapan. Pusat perbelanjaan FX Sudirman Jakarta, misalnya, telah mempersiapkan diri agar dapat menjamin keamanan dan kenyamanan pengunjung pada fase normal baru atau new normal. Nantinya, akan ada kebijakan yang dibuat sesuai dengan protokol normal baru dari pemerintah, seperti pengaturan penerimaan pengunjung.

Imam SukamtoHingga saat ini, hanya sebagian penyewa toko yang beroperasi sesuai kriteria yang diperbolehkan pemerintah, seperti supermarket, farmasi, restoran khusus layanan pesan antar serta Anjungan Tunai Mandiri.Sementara Mal Grand Indonesia berencana beroperasi kembali pada 8 Juni 2020, namun rencana ini bisa berubah tergantung keputusan pemerintah mengenai kapan Pembatasan Sosial Berskala Besar dinyatakan berakhir.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mal FX Jakarta bersiap untuk fase new normalPusat perbelanjaan FX Sudirman Jakarta telah mempersiapkan diri agar dapat menjamin keamanan dan kenyamanan pengunjung pada fase normal baru.\r\n\r\nNantinya, ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

New Normal Jakarta, Wagub DKI: Mal Paling Terakhir DibukaAhmad Riza Patria menyebut pasar dan mal akan menjadi pusat keramaian terakhir yang dibuka saat penerapan new normal berjalan di Jakarta.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Cek Fakta: Tidak Benar Kondisi Mal Kotor Setelah Dibuka KembaliBeredar imbauan untuk tidak ke mal setelah dibuka kembali. Konon alasannya, pusat perbelanjaan itu kotor setelah beberapa bulan tidak beroperasi. Benarkah?
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kematian George Floyd Guncang Amerika, Mal Dijarah, Jam Malam di Mana-ManaSetidaknya 25 kota di Amerika Serikat memberlakukan jam malam sebagai respons terhadap demonstrasi besar-besaran memprotes kematian George Floyd GeorgeFloyd
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Top 3 News: Begitu Tim Gugus Pusat Beri Lampu Hijau, Mal dan Tempat Ibadah Akan DibukaTop 3 news hari ini, Doni Monardo menyebut, pembukaan mal dan rumah ibadah tergantung Tim Gugus Tugas Pusat. Mantap
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

India akan Buka Sebagian Mal, Hotel dan RestoranPara pejabat di India mengatakan sebagian mal perbelanjaan, hotel, restoran dan rumah ibadah akan diperbolehkan buka kembali setelah karantina wilayah Covid-19. Namun wilayah-wilayah yang paling terke
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »