Banyak Warga Swafoto di Makam Habibie, Ilham: Tak Masalah

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

TMP Kalibata merupakan tempat untuk umum.

.wrap-pertamina{ margin: 0 auto; text-align: center; width: 270px;}img.eventx {margin-top: 10px;width: 100%;height: auto;} REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Putra sulung BJ Habibie, Ilham Habibie tidak melarang banyaknya masyarakat yang berswafoto di makam ayahnya, BJ Habibie. Pasalnya, selama itu dilakukan untuk pribadi dan tidak dilakukan di depan mayat ayahnya, itu tidak menjadi masalah.

Ilham juga merasa tidak perlu memperketat keamanan makam ayahnya. Sebab, TMP Kalibata merupakan tempat untuk umum, sehingga siapapun berniat untuk ziarah tidak dipermasalahkan.Dia menegaskan, setiap orang yang datang ke pemakaman ayahnya juga telah menghormati sebagai tempat yang suci. Sehingga, kekacauan dipastikan tidak akan ada, mengingat tujuannya memang untuk berziarah.

"Iya, untuk bunga selama dua hari sekali dibersihkan, karena masih banyak yang tabur bunga," Kata dia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Kagum sama Bpk Baharudin Yusuf Habibi

Orang baik banyak yg mendoakan & mampu membawa negeri yg pernah mengalami keterpurukan krn nilai tukar rupiah menjadi lebih baik dg menguatkan nilai tukar rupiah. Pemimpin yg peduli rakyat bukan peduli partai. Mensejahterakn rakyat bukan menyengsarakan rakyat.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Banyak Warga Asia di Australia Alami Rasisme, Bagaimana Pengalaman Warga Asal Indonesia?82 persen warga Asia Australia pernah mengalami diskriminasi dan tindak rasisme
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Makam BJ Habibie Dijadikan Ajang Foto oleh Warga, Warganet Menyayangkan - Tribunnewswiki.comBeberapa orang yang mayoritas ibu-ibu ingin berfoto selfie dengan makam BJ Habibie. Bahkan kabarnya, nisan BJ Habibie sampai miring. Demi bisa eksis...
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Ratusan Warga Ziarah ke Makam BJ Habibie di TMP KalibataSejumlah warga pun terlihat khusyuk mendoakan BJ Habibie yang wafat pada Rabu 11 September 2019.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Putra Tak Permasalahkan Warga Ramai Selfie di Makam BJ HabibieMakam Presiden ke-3 RI BJ Habibie ramai dikunjungi warga dan menjadi lokasi selfie. Pihak keluarga tidak mempermasalahkannya. +62 Mau komen takut dosa. Brb gajadikomen Yng d lkukan mreka tuh ad 2 kmungkinan 1. Krna kcintaan mreka trhadap Almarhum 2. Krna kbutuhan Update Story
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Banyak Warga Malaysia Sakit Akibat Kabut AsapMalaysia, melaporkan lonjakan pasien yang mencari perawatan karena batuk dan infeksi pernapasan di tengah memburuknya kabut asap di sana. Mampus. . Kmren kita kalah 3 2
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Viral Pasangan Ini Sering Dikira Gay, Saat Menikah Foto Pernikahan Mengejutkan Banyak Orang - Tribunnews.comSering dikira gay, foto pernikahan pasangan ini viral. Diunggah di akun Twitter aszhole_, foto itu telah disukai 16 ribu orang.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »