Aneh! Sepi Pembeli, Harga Rumah di AS Malah Naik Gila-gilaan

  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Meski pembelian sedang lesu, harga rumah di Amerika Serikat justru mencatatkan level tertingginya sepanjang masa.

di Amerika Serikat justru mencatatkan level tertingginya sepanjang masa. Hal ini membuat konsumen harus menahan diri akibat kemampuan finansial yang kurang mumpuni.

Menurut laporan National Association Realtors , harga rata-rata rumah di Amerika Serikat bulan lalu adalah US$ 416 ribu atau Rp 6,24 miliar, naik 13,4% dari tahun lalu. Penjualan rumah seperti kondominium, rumah keluarga, townhome, dan koperasi turun 5,4% pada Mei-Juni dan 14,2% dari tahun lalu. Angka penjualan di bulan Juni 2022 merupakan yang terendah sejak Juni 2020, yang sebelumnya telah terpuruk akibat pandemi."Turunnya keterjangkauan perumahan berdampak pada calon pembeli," kata kepala ekonom NAR Lawrence Yun, dikutip dari CNN, Kamis .Yun menyebut tingkat hipotek dan harga rumah meningkat tajam dalam waktu yang singkat.

Meski pembelian menurun, hal ini tidak mempengaruhi harga rumah yang terus menanjak. Miami mencatatkan kenaikan harga rata-rata terbesar yaitu naik 40% dibanding tahun lalu.Saat ketersediaan stok harusnya menekan harga rumah, tingkat hipotek naik justru mengurangi daya beli masyarakat. Kepala Ekonom Realtor.com Danielle Hale menyebut harus melihat faktor mana yang berdampak besar pada penjualan rumah."Saya berharap keterjangkauan lebih tinggi dibanding ketersediaan ," ungkap Hale.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 18. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Novak Djokovic Tetap Masuk Daftar US Open 2022 Meski Menolak Suntik Vaksin Covid-19Novak Djokovic tetap masuk daftar peserta US Open 2022 meskipun kemungkinan besar ia tidak akan bisa bertanding karena menolak suntik vaksin Covid-19.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Alasan Habib Rizieq Shihab Bebas Meski Masa Hukuman Belum Usai - Pikiran-Rakyat.comHabib Rizieq Shihab ditahan atas dua tindak pidana terkait Kekarantinaan Kesehatan berdasarkan Pasal 93.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Meski Menang Lagi, Erik Ten Hag Kritik Skuat MU Gara-gara Hal Ini - Bola.netManajer Manchester United, Erik Ten Hag memberikan analisisnya terkait kemenangan 3-1 timnya atas Crystal Palace.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Meski Gejala Mirip, Namun Ini Bedanya Hair Loss dengan Hair FallGejalanya memang mirip, namun sebenarnya istilah hair loss dengan hair fall memiliki arti dan penjelasan yang berbeda.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Meski Diterpa Pandemi, Trend Fashion Semakin BerwarnaMeski Diterpa Pandemi, Trend Fashion Semakin Berwarna
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Meski tak Dijual Ajax, MU Masih Ngebet Ingin Gaet Antony |Republika OnlineMU belum puas mengincar pemain Ajax
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »